Latihan Soal Online - SD - SMP - SMA
Latihan Soal Online

Semua Soal Topik : UAS PPKn SD Kelas 6 / Soal no. 32 dari 36

Simaklah ilustrasi berikut.

Di suatu desa di tepi pantai yang cukup jauh dengan perkotaan, tinggallah seorang anak laki-laki yang hidupnya sebatang kara tetapi sangat dermawan. Setiap hari, ia menjual garam dan membagikan hasil penjualannya kepada para tetangganya. Meskipun hidupnya tidak bergelimang harta, setiap kali berhasil menjual garam, ia akan membelikan pakaian dan makanan untuk disedekahkan.

A. pedagang

B. peternak

C. penambang

D. penambak

Pilih jawaban kamu:
A  B  C  D  E 


Pilih soal berdasarkan kelas

SD Kelas 1 SD Kelas 2 SD Kelas 3 SD Kelas 4 SD Kelas 5 SD Kelas 6 SMP Kelas 7 SMP Kelas 8 SMP Kelas 9 SMA Kelas 10 SMA Kelas 11 SMA Kelas 12

Preview Soal Lainnya:

Soal #145921 : Kuis PPKn 1 SMA Kelas 11

Gambar tersebut merupakan bentuk suatu

A. Demonstrasi

B. Koalisi

C. Diplomasi

D. Agresi


Soal #133787 : UAS Biologi SMA Kelas 11

Mahesa seorang siswa kelas 11 menderita kelainan tulang belakang. Tulang belakang mahesa berbentuk huruf S atau melengkung ke arah kiri. Penyakit yang diderita mahesa adalah..

A. rematik

B. artritis

C. patah tulang

D. lordosis

E. skoliosis

Soal #47455 : Penilaian Harian PPKn Tema 3 Subtema 2 dan 3 SD Kelas 3

Berikut perilaku sesuai dengan sila kedua Pancasila adalah ….

A. menggunakan produk buatan Indonesia

B. membantu teman yang mengalami kesulitan

C. berdoa sebelum berkegiatan

D. beribadah tepat waktu


Soal #80812 : IPS SD Kelas 6 part 2

Globalisasi membuat kehidupan masyarakat menjadi ….

A. sulit

B. sukar

C. susah

D. mudah


Materi Latihan Soal Lainnya: