Latihan Soal Online - SD - SMP - SMA
Latihan Soal Online

Semua Soal Topik : UAS Ekonomi SMA Kelas 11 Semester Ganjil / Soal no. 23 dari 36

Anggaran pendapatan dan belanja negara yang defisit ada kebaikanya, yaitu dapat …

A. Memfungsikan uang menganggur

B. Memperluas kesempatan kerja

C. Membiayai proyek-proyek yang beresiko tinggi

D. menghemat pengeluaran Negara

E. menekan laju inflasi

Pilih jawaban kamu:
A  B  C  D  E 


Pilih soal berdasarkan kelas

SD Kelas 1 SD Kelas 2 SD Kelas 3 SD Kelas 4 SD Kelas 5 SD Kelas 6 SMP Kelas 7 SMP Kelas 8 SMP Kelas 9 SMA Kelas 10 SMA Kelas 11 SMA Kelas 12

Preview Soal Lainnya:

Soal #7169 : Ujian Semester 1 Ilmu Pengetahuan Alam (IPA) SD/MI Kelas 2

Benda padat yang biasa digunakan untuk wadah minuman adalah …
a. Ember
b. Gelas
c. Piring


Soal #1848 : Soal Ujian Nasional IPA SMP/MTs 2012/2013

Perhatikan gambar penampang bunga berikut!

Fungsi bagian X adalah …

A. merupakan perhiasan bunga

B. menghasilkan serbuk sari

C. menghasilkan sel telur

D. tempat pembuahan

Soal #12543 : Ujian Nasional Bahasa Indonesia SMA Kelas 12 Tahun 2017


Nilai moral yang terdapat dalam kutipan cerpen tersebut adalah…

a. kasih sayang orang tua

b. hari pertama masuk sekolah

c. mendukung anak untuk sekolah

d. berangkat sekolah naik sepeda

e. sayang terhadap orang tua


Soal #109528 : PTS Sejarah Semester 1 Ganjil SMA Kelas 11

Dalam persaingan dagang antar bangsa Eropa, Belanda melakukan strategi monopoli dagang dengan membentuk VOC. VOC merupakan akronim dari…

A. Veerenigde Oost Indische Community

B. Veerenigde Oost Indie Company

C. Veerenigde Oost Indische Company

D. Veerenigde Organization Indische Community


Materi Latihan Soal Lainnya: