Latihan Soal Online - SD - SMP - SMA
Latihan Soal Online

Semua Soal Topik : Try Out Matematika SD Kelas 6 / Soal no. 86 dari 95

Berikut ini adalah data pekerjaan orang tua siswa kelas 1 sampai kelas 6 SDN Sukajaya :

Petani 25 orang, Nelayan 15 orang, penjahit 8 orang, wirausaha 13 orang, pedagang 12 orang, tentara 6 orang, polisi 2 orang, guru 6 orang dan buruh 15 orang.

Selisih pekerjaan orang tua yang paling banyak dan paling sedikit adalah ….

A. 25 orang

B. 23 orang

C. 20 orang

D. 15 orang

Pilih jawaban kamu:
A  B  C  D  E 


Pilih soal berdasarkan kelas

SD Kelas 1 SD Kelas 2 SD Kelas 3 SD Kelas 4 SD Kelas 5 SD Kelas 6 SMP Kelas 7 SMP Kelas 8 SMP Kelas 9 SMA Kelas 10 SMA Kelas 11 SMA Kelas 12

Preview Soal Lainnya:

Soal #60819 : Sejarah Indonesia Bab 9 SMA Kelas 10

Daerah yang akan dijadikan wild west oleh PKI guna mengalihkan perhatian masyarakat dan menghalangi penyerbuan Madiun oleh TNI pada tahun 1948 adalah …

A. Klaten

B. Magetan

C. Surakarta

D. Boyolali

E. Yogyakarta


Soal #114106 : Ujian Seni Budaya SMP Kelas 9

Pasangan alat dan bahan yang digunakan dalam kegiatan melukis dengan teknik basah antara lain …

A. Kuas, cat air dan kanvas

B. Kuas, krayon dan kertas gambar

C. Kuas, cat minyak dan kanvas

D. Kuas, cat minyak dan kertas gambar

Soal #36083 : Statistik

Uji banding lebih dari dua sampel (satu jalur) digunakan untuk . . .

A. Menguji perbadaan rata-rata lebih dari dua kelompok, dimana hanya terdapat satu faktor/variabel yang dipertimbangkan dalam hal ini variabel y atau independen

B. Menguji perbadaan rata-rata lebih dari dua kelompok, dimana hanya terdapat satu faktor/variabel yang dipertimbangkan dalam hal ini variabel x atau dependen

C. Menguji perbadaan rata-rata lebih dari dua kelompok, dimana hanya terdapat dua faktor/variabel yang dipertimbangkan dalam hal ini variabel x atau independen

D. Menguji perbadaan rata-rata dua kelompok, dimana hanya terdapat satu faktor/variabel yang dipertimbangkan dalam hal ini variabel x atau independen

E. Menguji perbadaan rata-rata lebih dari dua kelompok, dimana hanya terdapat satu faktor/variabel yang dipertimbangkan dalam hal ini variabel x atau independen


Soal #1540 : Sosiologi

Bentuk proses sosial yang ditandai dengan adanya usaha-usaha mengurangi perbedaan perbedaan di antara orang-orang atau kelompok-kelompok manusia disebut …
a. kerja sama
b. akomodasi
c. asimilasi
d. kontrovensi


Materi Latihan Soal Lainnya: