Latihan Soal Online - SD - SMP - SMA
Latihan Soal Online

Semua Soal Topik : Try Out Fiqih MI Kelas 6 / Soal no. 14 dari 36

Perhatikan ayat berikut ini!

حُرِّمَتْ عَلَيْكُمُ ٱلْمَيْتَةُ وَٱلدَّمُ وَلَحْمُ ٱلْخِنزِيرِ وَمَآ أُهِلَّ لِغَيْرِ ٱللَّهِ بِهِۦ وَٱلْمُنْخَنِقَةُ وَٱلْمَوْقُوذَةُ وَٱلْمُتَرَدِّيَةُ وَٱلنَّطِيحَةُ وَمَآ أَكَلَ ٱلسَّبُعُ إِلَّا مَا ذَكَّيْتُمْ …… (المآئدة : ٣) .

Berdasarkan surat Al Maidah ayat ke-3, hewan yang haram dikonsumsi oleh umat Islam adalah …..

A. Harimau

B. Biawak

C. Elang

D. Babi

Pilih jawaban kamu:
A  B  C  D  E 


Pilih soal berdasarkan kelas

SD Kelas 1 SD Kelas 2 SD Kelas 3 SD Kelas 4 SD Kelas 5 SD Kelas 6 SMP Kelas 7 SMP Kelas 8 SMP Kelas 9 SMA Kelas 10 SMA Kelas 11 SMA Kelas 12

Preview Soal Lainnya:

Soal #139104 : PAT Penjas PJOK SMP Kelas 7 Semester Genap

Cara mengukur kebugaran jasmani dapat dilakukan dengan….

A. tes tertentu

B. denyut nadi

C. diam di tempat

D. tidur


Soal #115717 : Ulangan Semester 2 Genap SD Kelas 5

berikut ini yang termasuk ciri ciri suhu adalah …

A. tidak dapat berpindah namun dapat naik turun

B. dapat diukur menggunakan kalorimeter

C. salah satu bentuk energi

D. satuan suhu adalah kalori

Soal #87075 : Kewenangan Lembaga-Lembaga Negara - PPKn SMA Kelas 10

Kekuasaan tertinggi pemerintahan di negara Indonesia ada di tangan

A. MPR

B. DPR

C. MA

D. Presiden

E. Rakyat


Soal #134012 : Kuis Keanekaragaman Hayati - Biologi SMA Kelas 10

Contoh keberadaan satwa pada suatu habitat yang dijaga dengan baik sebagai upaya pelestarian ex situ adalah….

A. orang utan di hutan kalimantan

B. cendrawasih di hutan papua

C. rusa di kebun raya bogor

D. pesut di sungai mahakam

E. anoa di pulau sulawesi


Materi Latihan Soal Lainnya: