Latihan Soal Online - SD - SMP - SMA
Latihan Soal Online

Semua Soal Topik : Teks Novel - Bahasa Indonesia SMA Kelas 12 / Soal no. 11 dari 17

ECAFE dibentuk pada 28 Mei 1947 yang kemudian diubah menjadi ESCAP (Economic and Social Commission for Asia and the Pacific), yaitu badan khusus PBB yang banyak memberikan inspirasi bagi pertumbuhan kerja sama regional di Asia Tenggara.

Kata yang mengalami nominalisasi dalam kalimat di atas adalah kata …

A. dibentuk

B. inspirasi

C. kemudian

D. pertumbuhan

E. regional

Pilih jawaban kamu:
A  B  C  D  E 


Pilih soal berdasarkan kelas

SD Kelas 1 SD Kelas 2 SD Kelas 3 SD Kelas 4 SD Kelas 5 SD Kelas 6 SMP Kelas 7 SMP Kelas 8 SMP Kelas 9 SMA Kelas 10 SMA Kelas 11 SMA Kelas 12

Preview Soal Lainnya:

Soal #135524 : Ujian IPS SMP Kelas 8 Semester Genap

Salah satu peran penting agrikultural di Indonesia yaitu …

A. tersedianya bibit yang bermutu bagi para petani

B. penyerap banyak tenaga kerja yang mengurangi pengangguran

C. akses teknologi pertanian semakin pesat di daerah-daerah

D. semakin luasnya lahan pertanian dan perkebunan pemerintah


Soal #102781 : Ujian PPKn SMP Kelas 7

Lambang dari negara Indonesia adalah…

A. Bendera merah putih

B. Garuda pancasila

C. Burung garuda

D. Pancasila

Soal #91058 : Saling Memaafkan - PPKn SD Kelas 3

Jika ada yang meminta tolong maka kita harus …

A. pergi menjauh

B. menolong dengan segera

C. menolong nanti saja


Soal #38839 : Penilaian Harian - IPS SMP Kelas 8

Pendirian pabrik pupuk di kawasan Asia Tenggara adalah bentuk pengembangan kerja sama di bidang ….

A. Pendidikan

B. Sosial

C. Perdagangan

D. Perindustrian


Materi Latihan Soal Lainnya: