Latihan Soal Online - SD - SMP - SMA
Latihan Soal Online

Semua Soal Topik : Surat Pribadi dan Surat Dinas - Bahasa Indonesia SMP Kelas 7 / Soal no. 41 dari 79

Surat yang digunakan untuk berkomuniasi secara pribadi, bersifat tidak resmi, dan berisi tentang masalah pribadi adalah pengertian dari ….

A. Surat dinas

B. surat pribadi

C. surat resmi

D. surat izin

Pilih jawaban kamu:
A  B  C  D  E 


Pilih soal berdasarkan kelas

SD Kelas 1 SD Kelas 2 SD Kelas 3 SD Kelas 4 SD Kelas 5 SD Kelas 6 SMP Kelas 7 SMP Kelas 8 SMP Kelas 9 SMA Kelas 10 SMA Kelas 11 SMA Kelas 12

Preview Soal Lainnya:

Soal #133313 : PAT Bahasa Indonesia SMP Kelas 8 Semester Genap

Ikln yang berupa penawaran jasa adalah …

A. Rumah makan Dahar Enak buka cabang baru. Semua menu mendapat harga promosi. Berlaku satu minggu de depan.

B. Dijual cepat sebidang tanah luas 4000m2, lokasi strategis. Hub (0271) 775468.

C. Ingin pandai dan lihai menyetir mobil? Gabung segera dengan Mitra Jaya kursus menyetir!

D. Koleksi terbaru. Bunga anggrek. Siapa ceoat dia dapat. Hub 08554688903.


Soal #138499 : Kenampakan Permukaan Bumi - IPA SD Kelas 3

Danau terbagi menjadi 2 macam yaitu danau alami dan buatan. Danau buatan disebut …

A. waduk

B. hulu

C. hilir

D. rawa

Soal #51823 : Statistik - Matematika SMA Kelas 12

Modus dari data 72, 69, 65, 72, 79, 65, 67, 77, 67, 65

A. 67 dan 72

B. 67

C. 72

D. 65


Soal #61833 : Karya Ilmiah - Bahasa Indonesia SMA Kelas 11

Apabila dalam sebuah karya ilmiah terdapat tulisan teks yang diambil dari salah satu sumber bacaan ditulis sama persis dengan sumber aslinya baik bahasa maupun ejaannya dinamakan….

A. catatan kaki

B. catatan badan

C. kutipan langsung

D. kutipan tidak langsung

E. catatan penting


Materi Latihan Soal Lainnya: