Latihan Soal Online - SD - SMP - SMA
Latihan Soal Online

Semua Soal Topik : Sistematika dan Kebahasaan Karya Ilmiah - Bahasa Indonesia SMA Kelas 11 / Soal no. 15 dari 20

Kalimat permintaan saran yang tepat dalam kata pengantar karya tulis adalah

A. Penulis mengucapkan terimakasih kepada semua pihak

B. Puji syukur kami panjatkan kehadirat Allah swt

C. Terimakasih atas segala bantuan dari Bapak/ Ibu

D. Semua kritik dan saran saudara kami tamping

E. Penulis mohon kritik yang membangun untuk perbaikan karya tulis ini

Pilih jawaban kamu:
A  B  C  D  E 


Pilih soal berdasarkan kelas

SD Kelas 1 SD Kelas 2 SD Kelas 3 SD Kelas 4 SD Kelas 5 SD Kelas 6 SMP Kelas 7 SMP Kelas 8 SMP Kelas 9 SMA Kelas 10 SMA Kelas 11 SMA Kelas 12

Preview Soal Lainnya:

Soal #143231 : PTS Kearsipan SMK Kelas 10 Semester Ganjil

Pernyataan yang sesuai mengenai arsip penting adalah…

A. Arsip penting berfungsi untuk melengkapi bisnis rutin dan dapat diganti dengan biaya yang tinggi dan lama

B. Arsip penting berguna bagi kehidupan organisasi bisnis dan tidak dapat digantikan       kembali jika dimusnahkan.

C. Arsip penting dapat disimpan dalam file aktif selama dua tahun dan file inaktif selama 10      tahun

D. Arsip penting memiliki nilai ALFRED sebesar 90-100%


Soal #131927 : Sains SD Kelas 4

Dari manakah energi listrik pada eksperimen swing ridemu?

A. Dinamo

B. Kabel

C. Baterai


Materi Latihan Soal Lainnya: