Latihan Soal Online - SD - SMP - SMA
Latihan Soal Online

Semua Soal Topik : SD Kelas 3 - Tema 1 Subtema 1 / Soal no. 16 dari 25

Nilai tempat angka 4 pada bilangan 4570 adalah . . .

A. Ribuan

B. Ratusan

C. Puluhan

D. 4.000

Pilih jawaban kamu:
A  B  C  D  E 


Pilih soal berdasarkan kelas

SD Kelas 1 SD Kelas 2 SD Kelas 3 SD Kelas 4 SD Kelas 5 SD Kelas 6 SMP Kelas 7 SMP Kelas 8 SMP Kelas 9 SMA Kelas 10 SMA Kelas 11 SMA Kelas 12

Preview Soal Lainnya:

Soal #131346 : Kuis Sejarah 3 SMA Kelas 11

Dalam menjalankan tugasnya, voc memiliki beberapa kewenangan yang istimewa. berikut ini yang termasuk kewenangan voc adalah …

A. melakukan hubungan dengan luar negeri untuk pertahanan

B. membentuk negara bagian sendiri

C. mencetak undang-undang dasar sendiri

D. mengadakan perjanjian dengan raja-raja setempat

E. membentuk gubernur jenderal sendiri


Soal #87637 : PTS Korespondensi SMK Kelas 10

Mengganggu privasi orang lain merupakan salah satu … Penggunaan telepon.
A. kelebihan
B. kekurangan
C. kekunggulan
D. daya tarik
E. alasan

Soal #15935 : Ujian Semester 2 (UAS / UKK) Biologi SMA Kelas 12

Senyawa kimia dalam atmosfer purba yang diduga merupakan komponen dasar pembentukan makhluk hidup pertama, yaitu . . . .
A. ATP, ADP, DNA, RNA
B. glisin, alanin, ribosa, adenin
C. ammonia, metana, adenin, ATP
D. metana, ammonia, hidrogen, uap air
E. oksigen, hidrogen, uap air, nitrogen


Soal #39504 : PPKn SD Kelas 2

Wina beragama Islam, sedangkan Rani beragama Kristen. Saat bermain bersama, Wina sebaiknya … .

A. menjauhi

B. mengejek

C. bergaul dengan baik


Materi Latihan Soal Lainnya: