Perhatikan data berikut.
1) Masuk dan berkembangnya paham-paham baru dari Eropa dan Amerika, seperti liberalisme, demokrasi, dan nasionalisme
2) Kesuksesan pergerakan nasional di negara-negara lain di Asia-Afrika seperti Tiongkok, India, Turki, dan Mesir
3) Penjajahan (kolonialisme) oleh Belanda dan penderitaan ekonomis-politis-sosial yang ditimbulkannya
4) Kemenangan Jepang atas Rusia dalam perang tahun 1905
5) Tumbuhnya rasa harga diri sebagai suatu bangsa yang pernah besar
6) Munculnya kaum terpelajar
Faktor eksternal yang mendorong nasionalisme Indonesia ditunjukkan nomor….
A. 1, 2, dan 3
B. 1, 2, dan 4
C. 2, 3, dan 4
D. 3, 4, dan 5
E. 4, 5, dan 6

Pilih soal berdasarkan kelas
SD Kelas 1 SD Kelas 2 SD Kelas 3 SD Kelas 4 SD Kelas 5 SD Kelas 6 SMP Kelas 7 SMP Kelas 8 SMP Kelas 9 SMA Kelas 10 SMA Kelas 11 SMA Kelas 12Preview Soal Lainnya:
› Soal #33340 : Soal Prakarya SMP MTs Kelas 8Dibawah ini yang merupakan satwa harapan adalah kecuali ….
A. Lalat
B. Cacing
C. Lebah
D. Ulat
› Soal #151125 : Kuis Geografi 5 SMA Kelas 10
Salah satu tokoh Geografi adalah Ellsworth Huntington. Berikut ini studi geografi menurut Huntington adalah …
A. Dinegara Jerman berlaku empat musim sementara di Indonesia dua musim
B. Bagian barat Pulau Sumatra didominasi perbukitan, sementara di bagian timur berupa daratan rendah
C. Gunung Semeru merupakan gunung api aktif yang terletak di Provinsi Jawa Timur
D. Gempa yang menimpa Cianjur menyebabkan ratusan warga kehilangan tempat tinggal
E. Penduduk di daerah pesisir berprofesi sebagai nelayan, sedangkan penduduk pedalaman berprofesi sebagai petani
› Soal #150052 : Bahasa Indonesia Bab 5 & 6 SD Kelas 5Penulisan angka dan bilangan berikut yang belum tepat adalah ….
A. Sudah dua kali kami berkunjung ke museum itu.
B. Lima pemenang lomba mendapatkan hadiah menarik.
C. 250 orang peserta diundang panitia dalam pembukaan pameran.
D. Sekolah kami mendapatkan bantuan 50 juta rupiah dari pemerintah.
› Soal #89608 : Puisi Rakyat 2 - Bahasa Indonesia SMP Kelas 7
Cahari olehmu akan sahabat
yang boleh dijadikan obat
Di atas adalah contoh puisi lama berupa…
A. pantun
B. syair
C. gurindam
D. deklamasi
Materi Latihan Soal Lainnya:
