Latihan Soal Online - SD - SMP - SMA
Latihan Soal Online

Semua Soal Topik : Prakarya dan Kewirausahaan SMA Kelas 11 / Soal no. 22 dari 26

Yang termasuk lingkungan internal di perusahaan adalah ….

A. supplier

B. teknologi

C. kompetitor

D. keuangan

Pilih jawaban kamu:
A  B  C  D  E 


Pilih soal berdasarkan kelas

SD Kelas 1 SD Kelas 2 SD Kelas 3 SD Kelas 4 SD Kelas 5 SD Kelas 6 SMP Kelas 7 SMP Kelas 8 SMP Kelas 9 SMA Kelas 10 SMA Kelas 11 SMA Kelas 12

Preview Soal Lainnya:

Soal #99082 : PAS Tema 9 Semester 2 Genap SD Kelas 4

Perubahan energi yang terjadi pada pembangkit listrik tenaga surya adalah…

A. Energi cahaya menjadi energi listrik

B. Energi cahaya menejadi energi cahaya

C. Energi matahari menjadi energi listrik

D. Energi panas menjadi energi listrik


Soal #146528 : Bahasa Arab SMA Kelas 11

Apa arti kata ‘sepatu’ dalam bahasa Arab?

A. القميص

B. الحذاء

C. البنطلون

D. القبعة

Soal #149906 : Hubungan Internasional - PPKn SMA Kelas 11

Bagi Negara Indonesia, kerjasama antar negara di dunia sangat bermanfaat untuk….

A. Menghindari ancaman dari negara maju

B. Menandingi negara adikuasa dalam kemampuan militer

C. Menyaingi kekuatan besar yang sudah ada dan berpengaruh

D. Mendekati negara maju dan kuat untuk memperoleh perlindungan keamanan

E. Mengatasi ketertinggalan melalui bantuan dan kerjasama dengan negara lain


Soal #131234 : Kisi-Kisi PAT Sejarah Indonesia SMA Kelas 11

Menyerahnya Jepang kepada Sekutu mengakibatkan kondisi di Indonesia terjadi ….

A. pemindahan pendudukan dari Jepang kepada Inggris

B. kemerdekaan

C. vacum of power

D. penjajahan Jepang dan Belanda

E. penguasaan Inggris sepenuhnya


Materi Latihan Soal Lainnya: