Latihan Soal Online - SD - SMP - SMA
Latihan Soal Online

Semua Soal Topik : PPKn SMP Kelas 7 / Soal no. 52 dari 56

Berikut ini yang bukan merupakan makna penting di dalam persatuan dan kesatuan setiap negara khususnya Indonesia yaitu …………

A. Rasa persatuan dan kesatuan menjalin rasa kebersamaan dan saling melengkapi antara satu sama lain

B. Menjalin rasa kemanusiaan dan tingginya sikap saling toleransi serta keharmonisan untuk hidup secara berdampingan

C. Menjalin rasa persahabatan, kekeluargaan dan sikap saling tolong menolong antar sesama dan bersikap nasionalisme

D. Menjalin hubungan rasa persatuan dan kesatuan yang dilandasi oleh rasa etnosentrisme

Pilih jawaban kamu:
A  B  C  D  E 


Pilih soal berdasarkan kelas

SD Kelas 1 SD Kelas 2 SD Kelas 3 SD Kelas 4 SD Kelas 5 SD Kelas 6 SMP Kelas 7 SMP Kelas 8 SMP Kelas 9 SMA Kelas 10 SMA Kelas 11 SMA Kelas 12

Preview Soal Lainnya:

Soal #49710 : Modernisasi - Sosiologi SMA Kelas 12

Modernisasi sering kali disamakan dengan westernisasi. Jika modernisasi merupakan proses yang lebih mengarah pada kemajuan, sedangkan westernisasi adalah…

A. hanya terjadi di negara-negara barat saja

B. mengacu pada kemajuan dalam masyarakat

C. tidak dapat terjadi di negara-negara tertinggal

D. cenderung hanya meyerap budaya atau gaya hidup Barat

E. lebih mengarah pada kesiapan masyarakatnya menerima perubahan


Soal #72062 : Penjaskes PJOK SD Kelas 5

Setiap orang berusaha mempunyai tubuh sehat, Upaya untuk menjaga kesehatan tubuh adalah….

A. Menambah porsi makan

B. Membaca buku kesehatan

C. Memperpanjang waktu tidur siang

D. Melakukan olahraga rutin

Soal #139469 : Kuis IPA Tema 1 SD Kelas 6

Contoh tanaman yang diMencangkok…

A. jeruk, durian, dan rambutan.

B. apel dan bugenvil

C. mawar, singkong, dan gamal.

D. jambu, mangga, belimbing, dan jeruk.


Soal #71838 : US PLBJ SD Kelas 6

Taman Pintar Berlalu Lintas Tebet Timur terletak di Jakarta ….

A. Barat

B. Timur

C. Utara

D. Selatan


Materi Latihan Soal Lainnya: