Latihan Soal Online

PPKn SD Kelas 1 Kurikulum Merdeka

Latihan 27 soal pilihan ganda PPKn SD Kelas 1 Kurikulum Merdeka dan kunci jawaban.


Jika ada teman yang meminta maaf, maka ketika memaafkan teman harus dengan …

A. sombong

B. bangga

C. ikhlas


Jawaban:

Memakai helm saat mengendarai sepeda motor artinya………

A. mematuhi aturan di sekolah

B. mematuhi aturan di rumah

C. mematuhi aturan lalu lintas


Jawaban:

Ketika melihat teman kita jatuh dari sepeda sebaiknya kita . . . .

A. membiarkannya

B. menolongnya

C. menertawakannya


Jawaban:

contoh aturan pada siang hari adalah ….

A. bermain ke rumah teman setelah pulang sekolah

B. meletakkan sepatu dan tas sekolah sembarangan

C. pulang sekolah tepat waktu


Jawaban:

Adab ketika minum adalah minum dengan . . . .

A. tangan kiri dan berdiri

B. tangan kanan dan duduk

C. tangan kanan dan berdiri


Jawaban:

DI DADA BURUNG GARUDA TERDAPAT …

A. BAJU

B. PERISAI

C. SELENDANG


Jawaban:

Dengan bergotong royong maka pekerjaan akan selesai dengan lebih ….

A. cepat

B. tepat waktu

C. lama


Jawaban:

Saat makan ambillah makanan ….

A. yang banyak

B. secukupnya

C. sedikit saja


Jawaban:

Balas dendam merupakan perbuatan yang …

A. baik

B. jahat

C. dilarang


Jawaban:

Jika kita ingin keluar ke rumah teman, sebaiknya kita . . . .

A. meminta izin kepada orang tua

B. langsung pergi saja

C. keluar dengan sembunyi-sembunyi


Jawaban:

Merayakan ulang tahun merupakan pengalaman yang ….

A. menyenangkan

B. menyedihkan

C. biasa saja


Jawaban:

LAMBANG SILA KEDUA PANCASILA ADALAH ….

A. RANTAI

B. BANTENG

C. POHON BERINGIN


Jawaban:

Peraturan sekolah dibuat supaya siswa tertib. Peraturan di jalan dibuat supaya ………

A. tidak ada penjual

B. tidak ada kecelakaan

C. tidak terlambat sekolah


Jawaban:

Apabila melakukan kesalahan, maka tidak boleh …

A. Mengulanginya

B. Melupakannya

C. Mengingatnya


Jawaban:

Dengan adik kita harus . . . .

A. bertengkar

B. menyayangi

C. berebut


Jawaban:

Ketika ingin meminjam buku kakak, kita harus mengucapkan . . . .

A. selamat ya kak

B. pinjam ya kak

C. sedang apa kak


Jawaban:

Kerja bakti membersihkan masjid merupakan perilaku hidup rukun di ….

A. rumah

B. sekolah

C. masyarakat


Jawaban:

Bersikap rukun dengan tetangga mencerminkan sila ke … pancasila

A. 1

B. 2

C. 3


Jawaban:

Saling memaafkan akan membuat pertemanan kembali …

A. tertawa

B. rukun

C. bertengkar


Jawaban:

PADA PERISAI BURUNG GARUDA TERDAPAT ….GAMBAR YANG BERBEDA

A. 3

B. 4

C. 5


Jawaban:

Kerja bakti membersihkan masjid merupakan perilaku hidup rukun di ….

A. rumah

B. sekolah

C. masyarakat


Jawaban:

Bersikap rukun dengan tetangga mencerminkan sila ke … pancasila

A. 1

B. 2

C. 3


Jawaban:

Jatuh dari sepeda merupakan pengalaman yang ….

A. menyenangkan

B. menyedihkan

C. biasa saja


Jawaban:

Menghormati orang tua di rumah merupakan contoh sikap yang ….

A. bertanggung jawab

B. malas

C. sopan


Jawaban:

Sikap yang sesuai dengan nilai Pancasila di lingkungan masyarakat adalah ….

A. menghargai guru

B. menghormati tetangga yang berbeda agama

C. menyayangi kedua orang tua


Jawaban: