Latihan Soal Online - SD - SMP - SMA
Latihan Soal Online

Semua Soal Topik : Persiapan PTS Bahasa Indonesia SMP Kelas 9 / Soal no. 9 dari 20

Jakarta merupakan kota yang besar dengan berbagai macam kemajemukan, banyak pendatang dari berbagai daerah yang hadir untuk mengadu peruntungan di kota Jakarta. Hal ini menyebabkan Jakarta menjadi kota yang terdapat begitu banyak macam suku dan kebudayaan, tetapi dengan adanya keberagaman tersebut masyarakat Jakarta tetap dapat hidup berdampingan dan terus mengalami perubahan-perubahan menyesuaikan dengan keberagaman tersebut. Berdasarkan ilustrasi tersebut, hal ini merupakan faktor pendorong perubahan sosial, yaitu …

A. toleransi antarmasyarakat

B. penghargaan terhadap suatu karya

C. kemajuan sistem pendidikan

D. heterogenitas masyarakat

Pilih jawaban kamu:
A  B  C  D  E 


Pilih soal berdasarkan kelas

SD Kelas 1 SD Kelas 2 SD Kelas 3 SD Kelas 4 SD Kelas 5 SD Kelas 6 SMP Kelas 7 SMP Kelas 8 SMP Kelas 9 SMA Kelas 10 SMA Kelas 11 SMA Kelas 12

Preview Soal Lainnya:

Soal #158903 : Ujian Nasional SMA IPS Ekonomi 2015/2016

Berikut ini faktor-faktor pendorong dan keuntungan perdagangan internasional :
1. meningkatkan kualitas konsumsi
2. memperluas kesempatan kerja bagi masyarakat
3. mercepat alih teknologi suatu negara
4. perbedaan sumber daya alam
5. perbedaan selera masyarakat

Yang merupakan keuntungan bagi perdagangan internasional adalah …

a. 1 2 3
b. 1 3 4
c. 2 3 4
d. 2 3 5
e. 3 4 5


Soal #7174 : Ujian Semester 2 Ilmu Pengetahuan Alam SD/MI Kelas 2

Sumber energi bagi tubuh manusia dapat berasal dari …
a. Rumah
b. Makanan
c. Pakaian

Soal #70131 : PKn SD Kelas 6

Setiap orang berhak hidup sejahtera lahir dan bathin, bertempat tinggal dan mendapatkan lingkungan hidup yang baik dan sehat serta berhak memperoleh pelayan Kesehatan, jika kamu berada dilingkungan yang kotor dan tidak nyaman maka sikap yang harus kamu lakukan adalah

A. Tidak memperdulikan lingkungan

B. Menunggu ibu yang membersihkan

C. Mengupahkan kepada orang lain untuk membersihkan

D. Membersihkan lingkungan yang kotor dan tidak nyaman


Soal #72217 : Ulangan Sosiologi SMA Kelas 11

ciri dari ras kaukasoid

A. kulit putih

B. rambut keriting

C. mata sipit

D. bibir tebal


Materi Latihan Soal Lainnya: