Latihan Soal Online - SD - SMP - SMA
Latihan Soal Online

Semua Soal Topik : PAT Biologi SMA Kelas 11 Semester Genap / Soal no. 18 dari 26

Sistem pencernaan makanan pada manusia, organ-organnya terbagi atas kelenjar dan saluran pencernaan. Berikut ini organ yang tergolong ke dalam saluran pencernaan yang juga sebagai kelenjar pencernaan ialah …

A. Pankreas dan hati

B. Usus halus dan hati

C. Pankreas dan usus halus

D. Usus halus dan lambung

E. Hati dan lambung

Pilih jawaban kamu:
A  B  C  D  E 


Pilih soal berdasarkan kelas

SD Kelas 1 SD Kelas 2 SD Kelas 3 SD Kelas 4 SD Kelas 5 SD Kelas 6 SMP Kelas 7 SMP Kelas 8 SMP Kelas 9 SMA Kelas 10 SMA Kelas 11 SMA Kelas 12

Preview Soal Lainnya:

Soal #89841 : UH 1 IPS Bab 3 SMP Kelas 7

Jika di rumah seorang ibu tidak masak nasi lalu diganti dengan menyediakan roti bakar, maka hal tersebut merupakan salah satu contoh dari barang …..

A. Ekonomis

B. Bebas

C. Subtitusi

D. Komplementer


Soal #86545 : Tugas Sejarah Indonesia SMA Kelas 12

Apa dampak yang ditimbulkan akibat pergantian kabinet pada masa Demokrasi Liberal

A. Hutang ke luar negeri Indonesia semakin banyak

B. Rakyat tidak percaya adanya parpol

C. ketidakstabilan politik nasional

D. Perekonomian masyarakat menurun

E. Adanya krisis perekonomian di Indonesia

Soal #10789 : Ujian Nasional Fisika SMA Kelas 12 Tahun 2015

Sebuah generator menghasilkan GGR induksi sebesar E. Jika generator tersebut diganti lilitanya menjadi dua kali semula dan perubahan fluks dijadikan tiga kali semula dalam selang waktu yang sama, perbandingan Nilai GGl induksi akhir awal adalah

A. 1 : 6

B. 1 : 3

C. 2 : 3

D. 3 : 2

E. 6 : 1


Soal #85019 : Persiapan PTS PKn SMP Kelas 9

Pancasila dikategorikan sebagai ideologi terbuka bukti bahwa Pancasila sebagai ideologi terbuka adalah…

A. masyarakat dunia mengakui keagungan nilai Pancasila

B. nilai-nilai Pancasila merupakan nilai terbaik di dunia

C. Indonesia merasa bangga dengan pancasila

D. dapat menyesuaikan dengan kebutuhan jaman


Materi Latihan Soal Lainnya: