Latihan Soal Online - SD - SMP - SMA
Latihan Soal Online

Semua Soal Topik : PAS PAI SMA Kelas 11 / Soal no. 25 dari 40

Apabila ada pemimpin yang mengajak kepada kemaksimatan, sikap kita sebagaimana dijelaskan pada QS An-Nisa’ 4:59 adalah

A. Mengikuti meskipun salah

B. Memeranginya dengan cara yang keras

C. Melakukan demo untuk menentangnya

D. Menolaknya dengan cara yang halus

E. Membiarkan dan masa bodoh

Pilih jawaban kamu:
A  B  C  D  E 


Pilih soal berdasarkan kelas

SD Kelas 1 SD Kelas 2 SD Kelas 3 SD Kelas 4 SD Kelas 5 SD Kelas 6 SMP Kelas 7 SMP Kelas 8 SMP Kelas 9 SMA Kelas 10 SMA Kelas 11 SMA Kelas 12

Preview Soal Lainnya:

Soal #105164 : Perkembangbiakan Generatif Hewan - IPA SD Kelas 6

Berikut ini adalah ciri hewan yang berkembang biak dengan cara bertelur adalah ….

A. memiliki daun telinga

B. kulit ditutupi rambut

C. embrio berkembang di luar tubuh induknya

D. menyusui anaknya


Soal #62957 : Musik - Seni Budaya SMA Kelas 10

Siapakah pendapat yang mengemukakan tentangSeni Budaya adalah suatu keahlian mengeluarkan ide – ide serta pemikiran indah, termasuk mewujudkan kemampuan dan imajinasi pandangan atau suasana, benda atau karya yang bisa menimbukan rasa indah sehingga menciptakan peradaban yabg lebih maju

A. Harry Sulastianto

B. Ki Hajar Dewantara

C. M. Thoyibi

D. Aristoteles

E. Corrie Hartong

Soal #128131 : PAS 1 Bahasa Prancis SMA Kelas 10


Quelle est sa profession?

A. Elle est professeur

B. Elle est chanteuse

C. Elle est lycéenne

D. Elle est pharmacienne


Soal #140917 : IPS Tema 1 SD Kelas 4

Kitab suci umat islam adalah . . .

A. Al-Quran

B. Injil

C. Weda

D. Tri pitaka


Materi Latihan Soal Lainnya: