Latihan Soal Online - SD - SMP - SMA
Latihan Soal Online

Semua Soal Topik : PAS Biologi SMA Kelas 12 / Soal no. 22 dari 32

Perhatikan tabel karakter tanaman kacang ercis berikut.!


Jika tanaman yang bergenotipe heterozigot untuk ketiga karakter tersebut dibiarkan melakukan penyerbukan sendiri, persentase keturunan yang bergenotipe homozigot untuk ketiga sifat dominan adalah. . . .

A. 0.0156

B. 0.0625

C. 0.4219

D. 0.0312

E. 0.125

Pilih jawaban kamu:
A  B  C  D  E 


Pilih soal berdasarkan kelas

SD Kelas 1 SD Kelas 2 SD Kelas 3 SD Kelas 4 SD Kelas 5 SD Kelas 6 SMP Kelas 7 SMP Kelas 8 SMP Kelas 9 SMA Kelas 10 SMA Kelas 11 SMA Kelas 12

Preview Soal Lainnya:

Soal #69958 : Membaca Sastra dan Non Sastra - Bahasa Indonesia SD Kelas 6

Gula dan garam dapat larut di dalam air.

Arti kata larut pada kalimat diatas adalah……………
_
A. hancur

B. jauh

C. hilang

D. campur


Soal #33315 : Pengetahuan Umum

Kartu kredit dan kartu debit berbeda. Perbedaan antara kartu kredit dengan kartu debit yaitu ….

A. nominal pada kartu kredit merupakan tabungan di bank, sedangkan pada kartu debit tidak ada nominal karena ditalangi oleh penerbit kartu

B. Pada kartu kredit akan menimbulkan utang bagi pemegang kartu, sedangkan pada kartu debit tidak menimbulkan utang

C. kartu kredit dapat digunakan sebagai kartu ATM, sedangkan kartu debit tidak dapat digunakan sebagai kartu ATM

D. kartu kredit dapat digunakan untuk melakukan penarikan tunai sedangkan kartu debit tidak bisa digunakan untuk tarik tunai

E. kartu kredit dapat digunakan untuk transfer atau pemindahan dana, sedangkan kartu debit tidak dapat untuk transfer

Soal #85770 : Ulangan Bahasa Indonesia SMP Kelas 9

OSIS SMP Negeri 4 melaksanakan program penyuluhan dengan tema “Kenakalan Remaja”. Kegiatan ini menghadirkan narasumber dari pihak kepolisian. Sebagai ketua OSIS, Naomi menyampaikan pidatonya.

Bagian penutup pidato Naomi yang tepat sesuai dengan ilustrasi tersebut adalah …

A. Selamat pagi saya ucapkan kepada sekolah, narasumber, bapak-ibu guru dan teman-teman yang telah hadir pada acara itu.

B. Bapak, Ibu dan teman-teman, marilah kita bersyukur kepada Tuhan yang telah memberikan nikmat kepada kita sehingga kita bisa berkumpul di sini.

C. Teman-teman yang saya sayangi, kegiatan ini bermaksud agar kita mampu menjaga diri dari perbuatan yang tercela dan berbahaya.

D. Demikian teman-teman,sesuai dengan program yang telah kita sepakati bersama, mari kita ikuti kegiatan ini sampai selesai. Semoga kita dapat mengambil hikmahnya.


Soal #139374 : UH TIK SMP Kelas 8


Topologi jaringan yang sesuai pada gambar adalah….

A. Ring

B. Mesh

C. Star

D. Bus


Materi Latihan Soal Lainnya: