Latihan Soal Online - SD - SMP - SMA
Latihan Soal Online

Semua Soal Topik : PAI Semester 1 Ganjil SMP Kelas 8 / Soal no. 33 dari 35

Kitab – kitab Allah SWT yang diturunkan kepada para Rasul dan wajib kita percaya ada 4 yaitu…

A. Zabur, Taurat, Al Qur’an, dan Sunnah

B. Zabur, Taurat, majalah dan Sunnah

C. Injil, Al Qur’an, dan Sunnah

D. Taurat, Zabur, Injil, Al Qur’an,

Pilih jawaban kamu:
A  B  C  D  E 


Pilih soal berdasarkan kelas

SD Kelas 1 SD Kelas 2 SD Kelas 3 SD Kelas 4 SD Kelas 5 SD Kelas 6 SMP Kelas 7 SMP Kelas 8 SMP Kelas 9 SMA Kelas 10 SMA Kelas 11 SMA Kelas 12

Preview Soal Lainnya:

Soal #84561 : Bab 2 Tentang Akil Baligh - Fiqih MI Kelas 4

Batas akhir pasti usia baligh adalah … tahun.

A. 13

B. 14

C. 15

D. 16


Soal #118646 : IPA Semester 1 Ganjil SMP Kelas 8

Berikut merupakan teknologi yang terinspirasi dari proses fotosintesis yang terjadi dalam daun adalah ….

A. Alat pemurni air

B. Light dependent resistor

C. Lapisan cat mobil mengkilap

D. Panel Surya

Soal #92877 : Mapel Seni Budaya SMP Kelas 8

Poster memiliki fungsi menyampaikan pesan secara singkat dengan menggunakan?

A. Kata dan warna

B. Kata dan huruf

C. Kata dan gambar

D. Kata dan pesan


Soal #159243 : Hikayat - Bahasa Indonesia SMA Kelas 10

Latar tempat dalam hikayat sering kali berada di…

A. alam nyata atau dunia fantasi

B. di luar angkasa

C. hanya di dunia fantasi

D. hanya di dunia nyata


Materi Latihan Soal Lainnya: