Latihan Soal Online - SD - SMP - SMA
Latihan Soal Online

Semua Soal Topik : MID / UTS Biologi SMA Kelas 11 / Soal no. 11 dari 20

Beberapa jaringan pada tumbuhan adalah sebagai berikut :

1) Epidermis

2) Sklerenkim

3) Kambium

4) Xilem

5) Palisade

Jaringan yang terdapat pada daun adalah…

A. 1, 2 dan 3

B. 1, 3 dan 4

C. 1, 3 dan 5

D. 1, 4 dan 5

E. 2, 3 dan 5

Pilih jawaban kamu:
A  B  C  D  E 


Pilih soal berdasarkan kelas

SD Kelas 1 SD Kelas 2 SD Kelas 3 SD Kelas 4 SD Kelas 5 SD Kelas 6 SMP Kelas 7 SMP Kelas 8 SMP Kelas 9 SMA Kelas 10 SMA Kelas 11 SMA Kelas 12

Preview Soal Lainnya:

Soal #140404 : Kuis IPA 1 SMP Kelas 7

Berikut adalah bagian dari metode ilmiah, kecuali:

A. Eksperimen

B. Pengamatan

C. Pemikiran spekulatif

D. Kesimpulan


Soal #29340 : Ujian Tengah Semester 2 MID UTS PAI SD MI Kelas 4

Perhatikan pernyataan berikut !
1) Arif yakin bahwa malaikat adalah anak perempuan Allah.
2) Umar meyakini bahwa malaikat juga makhluk Allah
3) Udin penasaran dengan jenis kelamin malaikat
4) Ridho mengimani jumlah malaikat yang sangat banyak
5) Fauzi masih kurang yakin bahwa rezeki yang didapatkan tanpa campur tangan dari malaikat.
Pernyataan yang mengimani keberadaan malaikat ditunjukkan pada nomor ….
a. 1) dan 3)
b. 2) dan 4)
c. 3) dan 5)
d. 4) dan 5)

Soal #99872 : Perkembangan Model Atom - Kimia SMA Kelas 10

Pokok teori atom Thomson dititik beratkan pada ….

A. Atom terdiri dari elektron – elektron

B. Elektron sebagai penyusun utama atom

C. Atom sebagai bola masif yang hanya berisi elektron

D. Atom sebagai bola masif bermuatan positif yang di dalamnya tersebar elektron


Soal #39220 : PKn SMA Kelas 12

Lembaga yang mempunyai tugas untuk mengembangkan pelaksanaan HAM di Indonesia adalah

A. LBH

B. LSM

C. BPK

D. Komnas HAM

E. KPK


Materi Latihan Soal Lainnya: