Latihan Soal Online - SD/MI - SMP/MTs - SMA | Kategori : Semua Soal
Perhatikan pernyataan berikut !
1) Arif yakin bahwa malaikat adalah anak perempuan Allah.
2) Umar meyakini bahwa malaikat juga makhluk Allah
3) Udin penasaran dengan jenis kelamin malaikat
4) Ridho mengimani jumlah malaikat yang sangat banyak
5) Fauzi masih kurang yakin bahwa rezeki yang didapatkan tanpa campur tangan dari malaikat.
Pernyataan yang mengimani keberadaan malaikat ditunjukkan pada nomor ….
a. 1) dan 3)
b. 2) dan 4)
c. 3) dan 5)
d. 4) dan 5)
Pilih jawaban kamu:
Pilih soal berdasarkan kelas
Trending Topik
Preview soal lainnya:
Ujian Semester 1 Pendidikan Kewarganegaraan (PKn) SMA Kelas 12 › Lihat soalBerdasarkan Pasal 1 ayat (1) UUD 1945 disebutkan “Indonesia ialah negara kesatuan yang berbentuk republik”. Republik pada pasa di atas menunjuk pada….
a. bentuk negara
b. bentuk pemerintahan
c. sistem pemerintahan
d. sistem kabinet
e. sistem demokrasi
Hijrah Nabi Muhammad - Sejarah Kebudayaan Islam (SKI) MI Kelas 4 › Lihat soal
Sahabat yang menemani Rasulullah saw. hijrah ke Madinah adalah ….
A. Abu Bakar
B. Umar bin Khattab
C. Usman bin ‘Affan
D. Ali bin Abi Thalib
Materi Latihan Soal Lainnya:
- Permainan Bola Basket Mini - Penjaskes PJOK SD Kelas 6
- Sumatif Bahasa Arab MTs Kelas 7
- PAS Bahasa Indonesia Semester 1 Ganjil SMP Kelas 8
- Administrasi Sistem Jaringan (ASJ) SMK Kelas 11
- Mid Semester Bahasa Inggris SMP Kelas 8
- UKK IPA SD Kelas 3
- Kondisi Masyarakat Arab - Sejarah Kebudayaan Islam (SKI) MI Kelas 3
- UH IPA SMP Kelas 7
- PAT Aqidah Akhlak MI Kelas 2
- Tema 5 SD Kelas 4
Cara Menggunakan : Baca dan cermati soal baik-baik, lalu pilih salah satu jawaban yang kamu anggap benar dengan mengklik / tap pilihan yang tersedia.