Latihan Soal Online - SD - SMP - SMA
Latihan Soal Online

Semua Soal Topik : Matematika SD Kelas 6 / Soal no. 40 dari 77

Deni membeli 24 kardus air minum kemasan. Setiap dus berisi 24 botol air kemasan. Jadi total botol air yang dibeli Deni adalah ….

A. 48

B. 576

C. 216

D. 326

Pilih jawaban kamu:
A  B  C  D  E 


Pilih soal berdasarkan kelas

SD Kelas 1 SD Kelas 2 SD Kelas 3 SD Kelas 4 SD Kelas 5 SD Kelas 6 SMP Kelas 7 SMP Kelas 8 SMP Kelas 9 SMA Kelas 10 SMA Kelas 11 SMA Kelas 12

Preview Soal Lainnya:

Soal #146134 : Ulangan Sejarah 4 SMA Kelas 10

Salah satu faktor yang menyebabkan kemunduran VOC pada abad ke-19 adalah…

A. banyaknya pedagang Cina yang berdatangan ke Indonesia

B. monopoli perdagangan, VOC terlalu besar

C. banyak pegawai VOC yang melakukan korupsi

D. terjadinya persaingan antara pemimpin VOC

E. mengalami kebangkrutan


Soal #42014 : PTS Al-Quran Hadits MTs Kelas 9

Mad Thabi’I yang bertemu dengan tasydid ( karena idghom ) yang terdiri dari huruf huruf Mungqotho’ah , dinamakan…

A. Mad Lazim Mukhaffaf Kilmi

B. Mad Lazim Mutsaqqal Kilmi

C. Mad Lazim Mukhaffaf Harfi

D. Mad Lazim Mutsaqqal Harfi

Soal #37118 : Seni Budaya - SMP Kelas 8

Di bawah ini yang tidak termasuk fungsi musik pengiring tari adalah..

A. Tata rias

B. Kostum

C. Musik pengiring

D. Tiket masuk


Soal #93089 : PPKn Tema 8 Subtema 3 SD Kelas 5

Di bawah ini merupakan contoh sikap saling memahami dan menghargai dalam masyarakat, kecuali….

A. menghindari perselisihan antarsuku bangsa

B. menumbuhkan rasa cinta tanah air

C. mengutamakan kepentingan golongan tertentu

D. mengembangkan sikap toleransi antar umat beragama


Materi Latihan Soal Lainnya: