Latihan Soal Online - SD - SMP - SMA
Latihan Soal Online

Semua Soal Topik : Kuis Sejarah SMA Kelas 12 KD 3.1 / Soal no. 30 dari 33

Langkah awal PKI yang dilakukan untuk menyebarkan pengaruhnya di Indonesia dengan cara-cara berikut ini:

A. Mengambil alih tempat-tempatstrategis di berbagai wilayah Indonesia

B. Membujuk presiden Soekarno untuk bersedia bergabung dengan PKI

C. Melakukan pelatihan-pelatihan militer dengan Angkatan Darat yang pro PKI

D. Menyerobot tanah milik elite tradisional untuk dibagi-bagi kepada rakyat miskin

E. Mempropagandakan ajaran nasionalisme, sosialis, dan komunis, yang dijarkan presiden Soekarno

Pilih jawaban kamu:
A  B  C  D  E 


Pilih soal berdasarkan kelas

SD Kelas 1 SD Kelas 2 SD Kelas 3 SD Kelas 4 SD Kelas 5 SD Kelas 6 SMP Kelas 7 SMP Kelas 8 SMP Kelas 9 SMA Kelas 10 SMA Kelas 11 SMA Kelas 12

Preview Soal Lainnya:

Soal #2215 : Ujian Nasional Bahasa Inggris SMP/MTs 2011/2012


What is the main idea of the first paragraph?

A. The location of Borobudur temple

B. The general information about Borobudur

C. The ancient dynasty who built Borobudur

D. The architecture influense of India


Soal #65940 : PTS IPS SD Kelas 5

Setelah proklamasi kemerdekaan dikumandangkan ,berati perjuangan.
A. telah selesai karena telah merdeka.
B. telah selesai karena penjajah telah dihapus
C. belum selesai karena kemerdekaan harus dipertahankan.
D. belum selesai walaupun kemerdekaan tidak dipertahankan

Soal #53559 : PAS Penjaskes PJOK SD Kelas 4

Gerakan tersebut termasuk ….

A. Lokomotor

B. Non lokomotor

C. Manipulatif

D. Semua bnar


Soal #109493 : Persiapan PTS Prakarya SMP Kelas 7

Berikut yang tidak termasuk karakteristik serat wol adalah…

A. Tampak licin

B. Higroskopis

C. Mudah menyerap kelembapan

D. Tahan tehadap listrik statis


Materi Latihan Soal Lainnya: