UH 3 Bahasa Indonesia SMP Kelas 7
Latihan soal pilihan ganda UH 3 Bahasa Indonesia SMP Kelas 7 dan kunci jawaban.
Preview 10 soal pertama:
Bacalah teks berikut dengan seksama! Pada suatu musim yang sangat kering di mana saat itu burung-burung pun sangat sulit mendapatkan air untuk diminum, sesekor gagak menemukan kendi yang berisi sedikit air. Sayangnya, kendi tersebut merupakan kendi yang sangat tinggi dengan leher kendi sangat sempit. Bagaimanapun burung gagak tersebut berusaha untuk mencoba minum air yang berada dalam kendi, dia tetap tidak dapat mencapainya. Burung gagak hampir merasa putus asa dan merasa seperti mau mati karena kahausan. Teks tersebut dikembangkan dengan ……
A. Penyajian latar tempat
B. Penyajian latar waktu
C. Menghadirkan tokoh
D. Sebab akibat
Jawaban:
Penulisan huruf kapital pada kalimat langsung berikut yang tepat adalah…..
A. Petugas bertanya kepada orang itu: “dimana kamu tinggal?
B. Mengapa kemarin tidak berangkat sekolah, Nak? Tanya Bu Nani
C. Pak guru bertanya kepada Zain, “Dimana kamu tinggal, Nak?
D. Dokter itu mengatakan ,”Saya sangat senang masyarakat di sini mau menjaga lingkungan yang hiegenis
Jawaban:
Bacalah teks berikut dengan cermat! Orang gila itu tidak bernama, sedang duduk di pojok jalan. Di atasnya, selembar kain koyak dengan kata “ referendum” yang nyaris tak terbaca masih membentang. Ia terdiam di situ, di sudutnya yang paling aman, menatap nanar pada hal-hal yang baginya sendiri terasa ajaib. Cerapan pancaindera yang terdapat pada kalimat tersebut adalah …..
A. Penglihatan
B. Pendengaran
C. Penciuman
D. Perasaan
Jawaban:
Dalam cerita imajinasi, tokoh mempunyai watak dan ciri yang unik. Selain itu, tokoh mengalami peristiwa misterius dan mempunyai kesaktian-kesaktian tertentu. Pernyataan tersebut merupakan ciri umum teks cerita imajinasi …
A. Ada keajaiban/keanehan/kemisteriusan
B. Bersifat fiksi
C. Tokoh unik
D. Ide cerita nyata
Jawaban:
Di suatu hutan hiduplah berbagai binatang buas dan jinak. Ada kelinci, burung, capung, kupu-kupu dan yang lainnya. Pada suatu hari hutan dilanda badai kencang, menerpa pohon dan daun-daun. Kraak! Terdengar bunyi dahan-dahan berpatahan. Banyak hewan yang tidak dapat menyelamatkan dirinya, kecuali semut yang berlindung di dalam tanah. Badai baru berhenti ke[1]tika pagi menjelang. Matahari kembali bersinar. Tiba-tiba dari dalam tanah muncul seekor semut terlindung dari badai karena ia bisa ma[1]suk ke sarangnya ke dalam tanah. Ketika sedang berjalan, ia melihat sesekor kepompong yang tergeletak di dahan yang patah. Si semut bergumam.. Sudut pandang yang digunakan pengarang dalam cerita di atas adalah …
A. Orang pertama
B. Orang kedua
C. Orang ketiga
D. Serba tahu
Jawaban:
Berikut ini adalah ciri umum cerita imajinasi, kecuali …
A. Ada keajaiban tokoh
B. Menggunakan kalimat langsung
C. Menggunakan kata sambung penanda urutan waktu
D. Bersifat nyata
Jawaban:
“Terima kasih kunang-kunang. Kalian telah menerangi jalanku!“ ucap Wulan lega Sifat kunang-kunang dalam cerita tersebut adalah …
A. Baik hati
B. Empati
C. Lembut
D. Penyayang
Jawaban:
Dua tahun kemudian, Farta telah sampai di galaksi Andromeda dan bertemu dengan Ozi. Ia akhirnya menemukan saudaranya di planet yang berbeda. Perjalanannya tak sia-sia Resolusi pada cerita di atas menggunakan pola pengembangan …..
A. Dikembangkan dari Sebab akibat yang unik
B. Dikembangakan dengan kejutan
C. Dikembangkan dengan pengenalan konflik
D. Dikembangkan dengan lompatan waktu
Jawaban:
“Sakit sekali ya, dek??” tanya kakak perempuannya. Penulisan kalimat langsung yang benar adalah …
A. “Sakit sekali ya, Dek?”, tanya kakak perempuannya
B. “Sakit sekali ya, dek?” tanya kakak perempuan.
C. Sakit sekali ya, Dek?, tanya kakak perempuan.
D. “Sakit sekali ya dek?”, tanya kakak perempuan.
Jawaban:
Bacalah ringkasan cerita berikut ini Wulan adalah seorang gadis yang diuji dengan wajahnya yang seram sehingga para warga takut denganya. Saat Wulan pulang setelah menengok dan mengantarkan makanan kepada nenek yang rumahnya jauh, ia tersesat di hutan karena kemalaman. Wulan dibantu kumpulan kunang-kunang yang menerangi jalannya. Bukan sampai rumah justru Wulan sampai ditepi danau dan bertemu oleh Peri Bulan yang memberi air untuk membasuh mukanya agar men[1]jadi cantik jelita. Karena kecantikannya dia saat ini pangeran Rangga menjadi temannya Cerita imajinasi tersebut termasuk dalam kategori …
A. Cerita imajinasi total
B. Cerita Imajinasi Irisan
C. Cerita imajinasi khayalan
D. Cerita imajinasi kenyataan
Jawaban:
Pilih soal berdasarkan kelas
SD Kelas 1 SD Kelas 2 SD Kelas 3 SD Kelas 4 SD Kelas 5 SD Kelas 6 SMP Kelas 7 SMP Kelas 8 SMP Kelas 9 SMA Kelas 10 SMA Kelas 11 SMA Kelas 12Preview Soal Lainnya:
› Soal #141381 : UH Seni Budaya SMA Kelas 12Romantisme adalah gaya atau aliran seni rupa yang penggambarnya mengandung cerita manusia dan binatang. Perupa indonesia yang mempelopori aliran romantisme adalah ……
A. Basuki Abdullah
B. Frank Lampat
C. Affandi
D. Ronaldo
E. Raden Saleh
› Soal #49756 : Matematika Tema 4 SD Kelas 6
Volume bangun tersebut adalah ….
A. 100 cm³
B. 150 cm³
C. 200 cm³
D. 250 cm³
Materi Latihan Soal Lainnya:
- Ujian Semester 2 (UAS / UKK) Bahasa Inggris SMA Kelas 11
- UTS Semeser 1 Bahasa Indonesia SMA Kelas 11
- Ujian Semester 1 Bahasa Indonesia SMA Kelas 11
- Ujian Semester 2 (UAS / UKK) Bahasa Indonesia SMA Kelas 11
- UTS Ekonomi SMA Kelas XI Semester I
- Soal UAS Ekonomi SMA Kelas XI Semester 1
- Ujian Tengah Semester 2 Genap MID UTS Ekonomi SMA Kelas 11
- UAS Ekonomi SMA Kelas XI Semester 2
- UTS Semester 1 Penjas SMA Kelas 11
- Ujian Semester 1 Penjas SMA Kelas 11