Latihan Soal Online - SD - SMP - SMA
Latihan Soal Online

Semua Soal Topik : Kuis IPA Tema 4 SD Kelas 5 / Soal no. 14 dari 25

Berdasarkan arah alirannya, peredaran darah manusia terbagi menjadi dua yaitu peredaran darah besar dan peredaran darah kecil. Pada peredaran darah besar darah mengalir dari jantung ke seluruh tubuh, lalu kembali ke…

A. Paru paru

B. Vena

C. Jantung

D. Arteri

Pilih jawaban kamu:
A  B  C  D  E 


Pilih soal berdasarkan kelas

SD Kelas 1 SD Kelas 2 SD Kelas 3 SD Kelas 4 SD Kelas 5 SD Kelas 6 SMP Kelas 7 SMP Kelas 8 SMP Kelas 9 SMA Kelas 10 SMA Kelas 11 SMA Kelas 12

Preview Soal Lainnya:

Soal #43051 : Tema 3 Subtema 3 SD Kelas 2

Selain melempar, menangkap, dan memukul bola, pemain harus bisa … dengan cepat.

A. berlari

B. berjalan

C. melompat


Soal #50570 : IPA Tema 4 SD Kelas 5

Denyut jantung kita akan meningkat, jika kita melakukan aktivitas. Berikut ini aktivitas yang dapat meningkatkan denyut jantung adalah ….

A. duduk santai

B. lari pagi

C. jalan kaki

D. tidur

Soal #126077 : Kuis PKn SMP Kelas 9

Nilai Pancasila dapat diwujudkan dalam perilaku di berbagai lingkungan kehidupan. pelaksanaan nilai Pancasila dalam kehidupan sosial budaya dapat diwujudkan dengan….

A.  menjalankan kegiatan pemerintahan dengan jujur dan konsekuen

B. menjalankan ajaran agama masing-masing dengan baik

C.  memanfaatkan sumber daya alam untuk diri sendiri

D. menggunakan hak pilih dalam pemilu


Soal #87721 : UH Sejarah Indonesia SMA Kelas 12 IPA

Pemerintahan Orde Baru pada tahun 1971 mengeluarkan penyederhanaan parpol dengan megelompokan parpol Isalam seperti NU, Parmusi, PSII, dan Perti bergabung dalam kelompok Persatuan Pembangunan (PP), kelompok partai-partai Nasionalis seperti Partai Katolik, Parkindo, PNI, dan IPKI bergabung menjadi Demokrasi Pembangunan dan organisasi politik yang dibentuk pemerintah Orde Baru adalah Golkar, pada tahun 1973 Persatuan Pembangunan menjadi Partai Persatuan Pembangunan, Demokrasi Pembangunan menjadi Partai Demokrasi Indonesia. Penyederhanaan partai politik pada masa Orde Baru ini sangat bertentangan dengan prinsip ….
A. musyawarah mufakat
B. sosiaisme
C. demokrasi
D. nasionalisme
E. keadilan sosial


Materi Latihan Soal Lainnya: