Latihan Soal Online - SD - SMP - SMA
Latihan Soal Online

Semua Soal Topik : Kuis Ekonomi SMA Kelas 11 Semester 1 / Soal no. 24 dari 25

Balita usia 5 tahun menjadi bintang iklan produk ternama dan menghasilkan pundi2 uang, dari kasus tersebut balita tersebut merupakan

A. Tenaga kerja

B. Tenaga kerja tetapi belum termasuk angkatan kerja

C. Angkatan kerja yang belum terampil

D. Angkatan kerja yang belum mendapatkan kesempatan kerja

E. Tenaga kerja yang termasuk angkatan kerja

Pilih jawaban kamu:
A  B  C  D  E 


Pilih soal berdasarkan kelas

SD Kelas 1 SD Kelas 2 SD Kelas 3 SD Kelas 4 SD Kelas 5 SD Kelas 6 SMP Kelas 7 SMP Kelas 8 SMP Kelas 9 SMA Kelas 10 SMA Kelas 11 SMA Kelas 12

Preview Soal Lainnya:

Soal #28491 : Ujian Semester 2 Sosiologi SMA Kelas 10

Suatu keadaan dimana seseorang tidak sanggup memelihara dirinya sendiri sesuai dengan taraf kehidupan kelompok nya dan juga tidak mampu memanfaatkan tenaga, mental maupun fisiknya dalam kelompok tersebut disebut …
. kemiskinan
b. kriminalitas
c. kehancuran
d. peperangan
e. konsumerisme


Soal #149367 : UH PPKn 3 SMP Kelas 8

Undang-Undang Dasar dikatakan fleksibel apabila dapat mengikuti …..

A. perkembangan zaman

B. kemauan anggota MPR/DPR

C. kemauan penguasa

D. kemauan partai politik

Soal #131472 : PAS Antropologi SMA Kelas 11

Tujuan etnografi adalah untuk memahami sudut pandang penduduk asli, hubungannya dengan kehidupan, untuk mendapatkan pandangan mengenai dunianya. dikemukakan oleh…

A. Haviland

B. Sulasman

C. Bronislaw Malinowski

D. A.R Redcliffe

E. Talcius


Soal #3198 : Ujian Sekolah PKn SD/MI 2014/2015

Pengurus OSIS berasal dari…

a. kepala sekolah

b. guru

c. siswa

d. komite sekolah


Materi Latihan Soal Lainnya: