Latihan Soal Online - SD - SMP - SMA
Latihan Soal Online

Semua Soal Topik : Konotatif dan Denotatif - Bahasa Indonesia SD Kelas 6 / Soal no. 18 dari 20

Akibat hujan dan angin ribut, pohon di depan rumahku…

Kata yang tepat untuk melengkapi kalimat di atas adalah….

A. roboh

B. jatuh

C. tumbang

D. runtuh

Pilih jawaban kamu:
A  B  C  D  E 


Pilih soal berdasarkan kelas

SD Kelas 1 SD Kelas 2 SD Kelas 3 SD Kelas 4 SD Kelas 5 SD Kelas 6 SMP Kelas 7 SMP Kelas 8 SMP Kelas 9 SMA Kelas 10 SMA Kelas 11 SMA Kelas 12

Preview Soal Lainnya:

Soal #57843 : Mengidentifikasi Pengaruh Kemajuan Iptek terhadap NKRI - PKn SMA Kelas 12

Agar kemajuan iptek tidak merusak nilai – nilai keagamaan, maka sebaiknya…

A. dikembangkan di sekolah – sekolah agama

B. menggunakan sesuai dengan keinginan

C. meningkatkan teknologi informasi melalui media TV

D. meningkatkan kadar keimanan dan ketagwaan

E. penerapan dan penggunaan iptek dengan nilai – nilai agama


Soal #95448 : Ulangan Tema 6 Subtema 1 SD Kelas 3

Pada Saat bernafas manusia menghirup ….

A. Karbon Dioksida

B. Oksigen

C. Energi

D. Generator

Soal #12407 : Ujian Semester 2 Bahasa Indonesia SMA Kelas 10

Perangkat kata berikut bersinonim, kecuali ….
a. tafakur, taat, dan pasrah
b. infiltrasi, perembesan, dan penyuapan
c. autentik, orisinil, dan asli
d. leksikon, kamus, dan daftar pustaka
e. kaidah, aturan, dan norma


Soal #13998 : Ujian Semester 2 (UAS / UKK) Bahasa Inggris SD / MI Kelas 3

Buah jeruk rasanya manis
The english sentences is ….
a. The grapes tastes sweet
b. The orange tastes salty
c. The banana tastes sour
d. The orange tastes sweet


Materi Latihan Soal Lainnya: