Latihan Soal Online - SD - SMP - SMA
Latihan Soal Online

Semua Soal Topik : Klasifikasi Materi dan Perubahannya - IPA SMP Kelas 7 / Soal no. 13 dari 25

Hari Jumat malam kemarin, di rumah Sinta sedang ada pemadaman bergilir. Untuk menerangi rumahnya, Sinta menyalakan lilin. Setelah beberapa lama, lilin tersebut meleleh. Jenis perubahan yang terjadi pada lilin adalah perubahan …

A. Fisika

B. Kimia

C. Sementara

D. Permanen

Pilih jawaban kamu:
A  B  C  D  E 


Pilih soal berdasarkan kelas

SD Kelas 1 SD Kelas 2 SD Kelas 3 SD Kelas 4 SD Kelas 5 SD Kelas 6 SMP Kelas 7 SMP Kelas 8 SMP Kelas 9 SMA Kelas 10 SMA Kelas 11 SMA Kelas 12

Preview Soal Lainnya:

Soal #129189 : PTS TIK SMP Kelas 8

Berdasarkan perkembangan era teknologi informasi teknologi PC mulai diperkenalkan pada tahun….

A. 1950-an

B. 1960-an

C. 1970-an

D. 1980-an


Soal #138641 : PH Biologi SMA Kelas 11

Setelah makanan memasuki usus 12 jari, pankreas melepaskan natrium bikarbonat sehingga terjadi peristiwa ….

A. tripsinogen diaktifkan menjadi tripsin

B. lemak diemulsikan

C. penetralan makanan yang dicerna

D. penggumpalan protein susu

E. otot sfingter pilorus membuka

Soal #144370 : PTS Al-Quran Hadits MTs Kelas 9 Semester Ganjil

Lafadz yang bergaris bawah pada potongan ayat di atas adalah contoh bacaan ….

A. Mad lazim mutsaqqal kilmi

B. Mad lazim mukhaffaf kilmi

C. Mad lazim mukhaffaf harfi

D. Mad lazim mutsaqqal harfi


Soal #62714 : Menuntut Ilmu - PAI SMA Kelas 10

Allah swt. akan mengangkat derajat yang lebih tinggi untuk orang-orang yang beriman dan ….

A. berbudaya

B. berilmu

C. berbudi luhur

D. bermartabat

E. berwibawa


Materi Latihan Soal Lainnya: