Latihan Soal Online - SD - SMP - SMA
Latihan Soal Online

Keselamatan Dijalan Raya - Penjaskes PJOK SMP Kelas 8

Latihan soal pilihan ganda Keselamatan Dijalan Raya - Penjaskes PJOK SMP Kelas 8 dan kunci jawaban.


Preview 10 soal pertama:

Yang dimaksud dengan jalan raya, adalah …..

A. jalan alternatif yang menghubungkan satu kawasan dengan kawasan yang lain

B. jalan utama yang menghubungkan satu kawasan dengan kawasan yang lain.

C. jalan menyilang yang menghubungkan satu kawasan dengan kawasan yang lain

D. jalan perempatan yang menghubungkan satu kawasan dengan kawasan yang lain


Jawaban:


Dibawah ini yang termasuk Perlengkapan Jalan adalah ?

A. Helm

B. Spion

C. Rambu Lalu Lintas

D. SIM


Jawaban:


Andi naik sepeda dengan hati hati dan tidak mengebut,hal itu agar pengguna jalan yang lain merasa

A. Takut

B. Bahaya

C. Nyaman

D. Senang


Jawaban:


Kecepatan kendaraan dijalan lokal Sekunder, adalah

A. > 10 km/jam

B. > 20 km/jam

C. > 30 km/jam

D. > 40 km/jam


Jawaban:


Dibawah ini merupakan tiga faktor penyebab terjadinya kecelakaan di jalan raya

A. Faktor emosi, fakor usia dan faktor gangguan di jalan

B. Faktor emosi, faktor keuangan dan faktor kebugaran

C. Faktor keuangan, faktor kesejahteraan dan faktor kekuatan

D. Faktor emosi, faktor usia dan faktor ekonomi


Jawaban:


Kegunaan dari rambu-rambu lalu lintas adalah

A. Sebagai tanda adanya jalan raya

B. Sebagai hiasan jalan

C. Agar pengguna jalan tertib sehingga tidak terjadi kecelakaan dan kemacetan

D. Untuk dilihat pengguna jalan


Jawaban:


Apa arti rambu ini?

A. Kecepatan minimal 60 km/jam

B. Kecepatan maksimal 60 km/jam

C. Kecepatan tidak boleh 60 km/jam

D. Kecepatan harus di angka 60 km/jam


Jawaban:


Setiap pengendara wajib memiliki

A. SIM

B. Ijasah

C. Akte kelahiran

D. Surat nikah


Jawaban:


Pengertian keselamatan di jalan raya adalah ….

A. upaya ingin menang sendiri saat di jalan raya

B. upaya menghindari pemeriksaan polisi

C. upaya mengurangi kecelakaan dengan memperhatikan faktor – faktor penyebabnya

D. berkendara membahayakan orang lain


Jawaban:


Yang bukan merupakan ciri – ciri jalan raya adalah

A. Sempit dan terjal

B. Dibiayai oleh perusahaan negara

C. Dapat digunakan masyarakat umum

D. Penggunanya diatur oleh UU pengangkutan


Jawaban:



nmr95126-1urutnmr95127-2urutnmr95128-3urutnmr95129-4urutnmr95130-5urutnmr95131-6urutnmr95132-7urutnmr95133-8urutnmr95134-9urutnmr95135-10urutnmr95136-11urutnmr95137-12urutnmr95138-13urutnmr95139-14urutnmr95140-15urutnmr95141-16urutnmr95142-17urutnmr95143-18urutnmr95144-19urutnmr95145-20urutnmr95146-21urutnmr95147-22urutnmr95148-23urutnmr95149-24urutnmr95150-25urutnmr95151-26urutnmr95152-27uruttotalx27x

Pilih soal berdasarkan kelas

SD Kelas 1 SD Kelas 2 SD Kelas 3 SD Kelas 4 SD Kelas 5 SD Kelas 6 SMP Kelas 7 SMP Kelas 8 SMP Kelas 9 SMA Kelas 10 SMA Kelas 11 SMA Kelas 12

Preview Soal Lainnya:

Soal #140293 : Kuis TIK 3 SMP Kelas 7

Fungsi utama sistem operasi adalah ?

A. Kontrol kinerja komputer secara fundamental

B. Digunakan untuk menjalankan program tertentu

C. Membantu kinerja komputer

D. Buat sistem operasi dengan bahasa pemrograman


Soal #67727 : PAS Geografi SMA Kelas 12

Jika timbul keserasian pembangunan antara wilayah perkotaan dan wilayah pedesaan akan membawa dampak positif, kecuali….

A. dapat menjadi penghambat laju urbanisasi

B. dapat memaksimalkan pengolahan sumber daya alam yang ada

C. memperlancar komunikasi antardaerah

D. penduduk desa dapat tinggal di wilayah kota

E. menciptakan pembangunan yang menyeluruh


Materi Latihan Soal Lainnya: