Latihan Soal Online - SD - SMP - SMA
Latihan Soal Online

Semua Soal Topik : Kerajinan Limbah Keras - Prakarya SMP Kelas 8 / Soal no. 17 dari 20

Perhatikan proses pembuatan gantungan kunci dari limbah tempurung kelapa di bawah ini!

1) beri lubang dan sematkan besi gantungan kunci

2) haluskan setiap potongan dengan gerinda

3) tempurung kelapa dipotong sesuai pola

4) beri lapisan vernis dan dijemur hingga kering

Urutkan proses pembuatan gantungan kunci di atas!

A. 1-2-3-4

B. 3-2-1-4

C. 3-2-4-1

D. 4-3-2-1

Pilih jawaban kamu:
A  B  C  D  E 


Pilih soal berdasarkan kelas

SD Kelas 1 SD Kelas 2 SD Kelas 3 SD Kelas 4 SD Kelas 5 SD Kelas 6 SMP Kelas 7 SMP Kelas 8 SMP Kelas 9 SMA Kelas 10 SMA Kelas 11 SMA Kelas 12

Preview Soal Lainnya:

Soal #52674 : Penilaian Akhir Semester IPS SD Kelas 4

Raja Kediri yang terkenal dengan ramalannya adalah ….

a. Jayabaya

b. Ken Arok

c. Kertanegara

d. Kameswara


Soal #77648 : Renaissance dan Reformasi Gereja - Sejarah SMA Kelas 11

Selain Martin Luther, siapakah yang juga ikut mempelopori Reformasi Gereja di Eropa?

A. Nicolaus Copernicus

B. Leonardo da Vinci

C. Yohanes Calvin

D. Paus Leo X

E. Paus Bonafacus

Soal #144382 : PTS Al-Quran Hadits MTs Kelas 9 Semester Ganjil

Cara membaca mad lazim mukhaffaf harfi adalah ….

A. Dipanjangkan dua harakat

B. Dipanjangkan empat harakat

C. Dipanjangkan lima harakat

D. Dipanjangkan enam harakat


Soal #119069 : UAS Administrasi Transaksi Semester 1 Ganjil SMK Kelas 12

Alat money detector yang digunakan untuk penggunaan non tunai yaitu

A. money detector credit card

B. money detector mesin

C. money detector senter

D. money detector bolpoin


Materi Latihan Soal Lainnya: