Latihan Soal Online - SD - SMP - SMA
Latihan Soal Online

Semua Soal Topik : Kerajaan Hindu Budha - IPS SMP Kelas 7 / Soal no. 4 dari 11

Sejarah mengenai kerajaan Sriwijaya diketahui dari 2 sumber yaitu….

A. Prasasti Kedukan Bukit dan pendeta Cina yang bernama I-tsing

B. Prasasti Kedukan Bukit dan pendeta Cina yang bernama Fa-Hien

C. Prasasti Ligor dan pendeta Cina yang bernama I-tsing

D. Prasasti Nalanda dan pendeta Cina yang bernama Fa-Hien

Pilih jawaban kamu:
A  B  C  D  E 


Pilih soal berdasarkan kelas

SD Kelas 1 SD Kelas 2 SD Kelas 3 SD Kelas 4 SD Kelas 5 SD Kelas 6 SMP Kelas 7 SMP Kelas 8 SMP Kelas 9 SMA Kelas 10 SMA Kelas 11 SMA Kelas 12

Preview Soal Lainnya:

Soal #105457 : Bagian Tumbuhan dan Fungsinya - IPA SD Kelas 4

Perhatikan gambar anatomi akar di atas !

Bagian akar yang ditunjukkan pada nomor 2 berfungsi ….

A. Membantu dalam pernpasan

B. Mengambil mineral dan air

C. Membantu akar dalam mengatur arah pertumbuhan

D. Membantu dalam pemanjangan akar


Soal #154485 : Ujian Bahasa Arab MTs Kelas 7

“Namaku”

Terjemahkan ke bahasa arab…

A. اسمي

B. تنادنني

C. من اين

D. متى

Soal #91620 : UH 1 Materi Rajin Belajar - PAI SD Kelas 1

Bunyi bacaan hamdalah adalah ..

A. Bismillahirrohmanirrohim

B. Alhamdulillah

C. Masya allah


Soal #10252 : Ujian Semester 2 Pendidikan Kewarganegaraan (PKn) SD / MI Kelas 6

Warna biru dalam lambang ASEAN melambangkan ….
a. Kestabilan dan kedamaian
b. Keberanian negara-negara ASEAN
c. Perdagangan dan perkonomian
d. Kesetiaan dan persaudaraan


Materi Latihan Soal Lainnya: