Latihan Soal Online - SD - SMP - SMA
Latihan Soal Online

Semua Soal Topik : IPA SD Kelas 4 / Soal no. 46 dari 94

Piring yang dilempar jatuh kemudian pecah, hal itu membuktikan bahwa ….

A. gaya dapat mengubah bentuk benda

B. gaya dapat membuat benda diam menjadi bergerak

C. gaya dapat membuat benda bergerak menjadi diam

D. Gaya dapat mengubah arah benda

Pilih jawaban kamu:
A  B  C  D  E 


Pilih soal berdasarkan kelas

SD Kelas 1 SD Kelas 2 SD Kelas 3 SD Kelas 4 SD Kelas 5 SD Kelas 6 SMP Kelas 7 SMP Kelas 8 SMP Kelas 9 SMA Kelas 10 SMA Kelas 11 SMA Kelas 12

Preview Soal Lainnya:

Soal #156210 : Kuis Sejarah SMA Kelas 12

Ancaman dan tergoyahnya kursi KePresidenan Soekarno adalah salah satu peristiwa yang berdampak kepada awal pemerintahan Orde Baru, yaitu….

A. G-30-S

B. Black September

C. Cikini

D. Tanjung Morawa


Soal #58268 : Surat Pribadi dan Surat Dinas - Bahasa Indonesia SMP Kelas 7

Salam kangen,

[…] Aku terlalu banyak kegiatan akhir-akhir ini. Doaku dan harapanku, kamu sekeluarga berada dalam keadaan sehat dan baik. Keluargaku keadaannya juga demikian. Cahya…aku usul nih…bagaimana jika liburan mendatang kita berkunjung ke Borobudur?

Bagian pembuka surat tersebut yang tepat adalah …

A. Apa kabarmu? Semoga perjalanan liburanmu berkesan.

B. Maafkan aku Cahya, karena aku baru membalas suratmu.

C. Cahya, aku setuju dengan rencana kita untuk bertemu.

D. Kamu jangan khawatir, aku pasti akan datang ke rumahmu.

Soal #110215 : Telinga, Hidung dan Kulit - IPA SD Kelas 4

Jika sakit telinga, hendaklah pergi ke dokter spesialis

A. Mata

B. THT

C. Jantung

D. Penyakit dalam


Soal #50465 : Perkalian dan Pembagian - Matematika SD Kelas 3

4 : 2 = ….

A. 1

B. 2

C. 4

D. 8


Materi Latihan Soal Lainnya: