Latihan Soal Online - SD - SMP - SMA
Latihan Soal Online

Semua Soal Topik : Iman Kepada Hari Akhir - PAI SD Kelas 6 / Soal no. 23 dari 39

Kiamat kubra (besar) adalah hari mulai hancurnya alam semesta beserta isinya dan berakhirnya kehidupan semua makhluk Allah swt secara total dan serentak. Dari pengertian tersebut, silahkan perhatikan pernyataan-pernyataan berikut!

1) Muncul ya’juz dan ma’juj

2) Matahari terbit dari sebelah Timur laut jazirah Arab

3) Terjadinya gempa bumi tektonik sekaligus vulkanik di Tiongkok

4) Adanya malam yang lebih panjang dibandingkan siang hari

Tanda-tanda peristiwa kiamat kubra ditandai pada nomor…

A. 1) dan 2)

B. 1) dan 3)

C. 1) dan 4)

D. 2) dan 3)

E. 2) dan 4)

Pilih jawaban kamu:
A  B  C  D  E 


Pilih soal berdasarkan kelas

SD Kelas 1 SD Kelas 2 SD Kelas 3 SD Kelas 4 SD Kelas 5 SD Kelas 6 SMP Kelas 7 SMP Kelas 8 SMP Kelas 9 SMA Kelas 10 SMA Kelas 11 SMA Kelas 12

Preview Soal Lainnya:

Soal #35181 : Vocabulary / Kosa Kata Bahasa Inggris

ill artinya ______
A. sakit
B. sehat


Soal #118353 : Kuis Tema 8 Subtema 1 SD Kelas 5

Sebagai manusia kita harus turut serta menjaga kelestarian air di bumi karena ….

A. air merupakan sumber daya alam yang penting bagi penunjang kehidupan makhluk hidup di bumi

B. air merupakan sumber daya alam yang mempunyai harga yang relatif murah di bumi

C. air dibutuhkan manusia untuk mengolah semua jenis hewan dan tumbuhan di bumi

D. air yang ada di bumi bersifat sangat langka dan sangat sulit untuk diperbaharui keberadaannya

Soal #74714 : Peradaban di Dunia - Sejarah SMA Kelas 10

Berikut ini adalah hasil budaya dari peradaban Romawi yang masih digunakan hari ini…

A. Hitungan 365 hari dalam satu tahun

B. Matematika geometri (bentuk, gambar, ruang)

C. Pasukan Preatorian Guard

D. Lembaga senat

E. Tradisi pertarungan gladiator


Soal #63942 : PPKn SMP Kelas 9

Di Provinsi Jawa Timur terdapat satu suku yang letak pulaunya terpisah dari wilayahnya, yaitu ……

a. Suku Sunda

b. Suku Samin

c. Suku Minangkabau

d. Suku Jawa

e. Suku Madura


Materi Latihan Soal Lainnya: