Latihan Soal Online - SD - SMP - SMA
Latihan Soal Online

Semua Soal Topik : Elastisitas dan Hukum Hooke - Fisika SMA Kelas 11 / Soal no. 17 dari 20

grafik hubungan antara gaya F terhadp pertambahan panjang Δx suatu pegas ditunjukan pada gambar diatas. menurut grafik tersebut, konstanta pegasnya adalah….

A. 1000 N/m

B. 1500 N/m

C. 2000 N/m

D. 2500 N/m

Pilih jawaban kamu:
A  B  C  D  E 


Pilih soal berdasarkan kelas

SD Kelas 1 SD Kelas 2 SD Kelas 3 SD Kelas 4 SD Kelas 5 SD Kelas 6 SMP Kelas 7 SMP Kelas 8 SMP Kelas 9 SMA Kelas 10 SMA Kelas 11 SMA Kelas 12

Preview Soal Lainnya:

Soal #63418 : Seni Budaya Tema 7 SD Kelas 5

seni kriya yang terbuat dari tanah liat yang dibakar dan dibentuk disebut
A. seni kriya kayu
B. seni kriya tekstil
C. seni kriya keramik
D. seni kriya logam


Soal #129121 : PH 2 PPKn SMP Kelas 8

Keadaan Bangsa Indonesia pada masa penjajahan adalah

A. Tertindas

B. Tertindik

C. Maju

D. Senang

Soal #117315 : Seni Rupa - Seni Budaya Semester 2 Genap SMP Kelas 9

Suatu kegiatan yang dilaksanakan untuk memperkenalkan dan mengkomunikasikan hasil karya seni rupa yang telah diciptakan kepada khalayak untuk diamati, dinikmati, diapresiasi disebut dengan kegiatan…

A. Pergelaran

B. Pentas

C. Pertunjukan

D. Pameran


Soal #88900 : Proklamasi - PPKn SD Kelas 5

Contoh sikap yang mencerminkan cinta NKRI adalah …

A. berkelahi dengan teman beda suku

B. mengejek budaya daerah lain

C. berteman dengan orang dari daerah manapun

D. memilih teman hanya dari yang satu daerah saja


Materi Latihan Soal Lainnya: