Latihan Soal Online - SD - SMP - SMA
Latihan Soal Online

Semua Soal Topik : Ekskresi - Biologi SMA Kelas 11 / Soal no. 23 dari 25

Organ tubuh manusia yang berfungsi ganda sebagai alat ekskresi sekaligus alat respirasi adalah ….

A. ginjal

B. hati

C. kulit

D. paru-paru

E. jantung

Pilih jawaban kamu:
A  B  C  D  E 


Pilih soal berdasarkan kelas

SD Kelas 1 SD Kelas 2 SD Kelas 3 SD Kelas 4 SD Kelas 5 SD Kelas 6 SMP Kelas 7 SMP Kelas 8 SMP Kelas 9 SMA Kelas 10 SMA Kelas 11 SMA Kelas 12

Preview Soal Lainnya:

Soal #149524 : Persiapan UAS PPKn SMA Kelas 12

Perlindungan hukum harus mengandung unsur sebagai berikut, kecuali….

A. Adanya perlindungan pemerintah kepada warganya

B. Jaminan kepastian hukum

C. Berkaitan dengan hak-hak warga Negara

D. Adanya sanksi hukuman bagi pihak yang melanggarnya

E. Mengupas materi yang berhubungan dengan hukum


Soal #126147 : Biologi PTS SMA Kelas 11

Raka melakukan olahraga tanpa pemanasan terlebih dahulu. Akibatnya, setelah berolahraga otot-otot Raka mengalami kejang dan kekurangan cairan elektrolit. Kondisi Raka tersebut mengindikasikan bahwa Raka mengalami gangguan yang disebut….

A. tetanus

B. Atrofi

C. rematik

D. Kram

Soal #150267 : Ujian Sumatif IPS SMP Kelas 7

Perhatikan tabel tersebut!

Analisis terhadap faktor geografis yang memengaruhi keragaman budaya atau perbedaan budaya pada dua wilayah di tabel dipengaruhi oleh

A. Posisi strategis

B. Suhu dan kelembaban udara

C. Jumlah penduduk

D. Isolasi kepulauan oleh laut


Soal #56382 : PAS IPS SD Kelas 5

Berikut ini jenis tanaman perkebunan adalah….

A. Padi

B. Sayur-sayuran

C. Teh

D. Jagung


Materi Latihan Soal Lainnya: