Latihan Soal Online

Bisnis Online - TIK SMA Kelas 11

Latihan 20 soal pilihan ganda Bisnis Online - TIK SMA Kelas 11 dan kunci jawaban.


Preview 10 soal pertama:

Pada umumnya website lebih menekankan pada kualitas bagian kontennya karena tujuan situs tersebut adalah menyampaikan isinya, adalah fungsi dari ……

A. komunikasi

B. entertaiment

C. informasi

D. transaksi

E. ekonomi


Jawaban:


Dibawah ini yang termasuk bentuk dan sistem pembayaran iklan online adalah…

A. Cost premile

B. E-Commerce

C. Afiliasi

D. Blog

E. ADS


Jawaban:


Situs penyedia yang menampung member-member untuk membentuk suatu komunitas, sehingga member-member didalam website tersebut dapat saling berkomunikasi dan bertukar pikiran adalah website ….

A. Search Engine

B. Networking

C. Forum

D. Blog


Jawaban:


Yang dimaksud dengan WWW adalah ….

A. World wide web

B. Wide web world

C. World web wide

D. Wide world wash

E. Web world wide


Jawaban:


Yudi ditugaskan oleh guru untuk merancang video tentang pengoperasian mesin bubut di bengkel sekolah dengan bekal modul yang berisi langkah-langkah kerja. Jenis video yang digunakan adalah… .

A. Video Dokumenter

B. Video Pembelajaran

C. Video Berita

D. Video Presentasi

E. Video Cerita


Jawaban:


Bagi Perusahaan atau orang yang menjalankan bisnis, media sosial adalah sebuah keharusan. Mengapa Demikian ?

A. Karena media sosial sangat tidak efektif bagi perusahaan ataupun pembisnis untuk mencapai tujuannya.

B. Karena media sosial sangat efektif bagi perusahaan ataupun pembisnis perorangan untuk mencapai tujuannya.

C. Karena jejaring sosial sangat efektif bagi persero ataupun pembisnis untuk mencapai tujuannya.

D. Karena media sosial efektif bagi perusahaan ataupun perorangan untuk mencapai tujuannya.


Jawaban:


Model pembayaran iklan dengan cara pengiklan membayar pemasang iklan setiap kali pengunjung mengklikpesan iklan mereka,merupakan model pembayaran iklan menggunakan…

A. Pay Per Action

B. Pay Per Sale

C. Pay Per Click

D. Pay Per Lead

E. Pay Per Play


Jawaban:


Langkah pertama yang harus dilakukan untuk membuat twitter adalah membuat nama. Caranya adalah dengan menggunakan

A. nama dan gelar

B. nama pada masa kecil

C. nick name

D. nama yang dikenal pasar


Jawaban:


Bentuk aplikasi web yang menyerupai tulisan-tulisan (yang dimuat sebagai posting) pada sebuah halaman web umum serta dapat di edit secara real time disebut …

A. Blog

B. Website dinamis

C. Website statis

D. Website

E. Search engine


Jawaban:


Metode periklanan dengan menggunakan media internet dan layanannya, misalkan dengan web WWW dengan tujuan menyampaikan pesan pemasaran agar pelaggan tertarik dan membeli produk yang di tawarkan adalah …

A. Konsep iklan offline

B. . Blog

C. Banner

D. Iklan online

E. Body


Jawaban: