Latihan Soal Online - SD - SMP - SMA
Latihan Soal Online

Semua Soal Topik : Bahasa Indonesia - SMP Kelas 7 / Soal no. 18 dari 55

Pernyataan berikut yang merupakan ciri teks deskripsi adalah. . .

a. Bersifat menceritakan.

b. Mengandung bukti dan kebenaran.

c. Menggunakan contoh, fakta, gambar peta, dan angka.

d. Penggambaran tersebut dilakukan sejelas-jelasnya dengan melibatkan kesan indra.

Pilih jawaban kamu:
A  B  C  D  E 


Pilih soal berdasarkan kelas

SD Kelas 1 SD Kelas 2 SD Kelas 3 SD Kelas 4 SD Kelas 5 SD Kelas 6 SMP Kelas 7 SMP Kelas 8 SMP Kelas 9 SMA Kelas 10 SMA Kelas 11 SMA Kelas 12

Preview Soal Lainnya:

Soal #96617 : PPKn Tema 9 Subtema 3 SD Kelas 5

Usaha yang dapat dilakukan masyarakat untuk membina persatuan dan kesatuan dapat dilakukan dengan ….

A. Mengadakan kerja bakti di lingkungan

B. Memberi jarak antar rumah yang cukup jauh

C. Melarang penggunaan televisi di rumah

D. Memberi pagar yang kokoh di setiap rumah


Soal #118648 : IPA Semester 1 Ganjil SMP Kelas 8

Sendi yang memungkinkan gerakan bebas hampir ke segala arah, yaitu……

A. sendi putar

B. sendi pelana

C. sendi engsel

D. sendi peluru

Soal #108946 : Kuis Harian PPKn SMA Kelas 10

Makna persatuan Indonesia adalah dengan menghormati keberagaman budaya dengan contoh

A. Ikut berpartisipasi dalam kegiatan musyawarah

B. Bersikap adil dan beradab dalam berperilaku

C. tidak merendahkan budaya orang lain

D. bersikap toleransi pada perbedaan keyakinan


Soal #12963 : Ujian Semester 2 Pendidikan Kewarganegaraan (PKn) SMP / MTs Kelas 7

Sikap rela berkorban untuk kepentingan bangsa dan negara merupakan kesediaan beijuang….
A demi keharuman nusa dan bangsa
B. tanpa mengharapkan imbalan jasa
C. agar dikenang sebagai pahlawan
D. untuk memperoleh tanda penghargaan


Materi Latihan Soal Lainnya: