Latihan Soal Online - SD/MI - SMP/MTs - SMA | Kategori : Semua Soal
Demokrasi liberal (atau demokrasi konstitusional) adalah sistem politik yang menganut kebebasan individu. Kurun waktu pelaksanaan Demokrasi Liberal adalah tahun….
A. 1945-1949
B. 1949-1950
C. 1950-1959
D. 1959-1965
E. 1965-1998
Pilih jawaban kamu:
Pilih soal berdasarkan kelas
Trending Topik
Preview soal lainnya:
Sumatif Biologi SMA Kelas 11 › Lihat soalNeuron yang berfungsi mengantarkan impuls saraf dari alat indera menuju ke otak atau sumsum tulang belakang dinamakan..
A. Neuron Unipolar
B. Neuron Bipolar
C. Neuron Konektor
D. Neuron Motorik
E. Neuron Sensorik
Pemetaan PJ dan SIG - Geografi SMA Kelas 10 › Lihat soal
Berikut beberapa jenis peta:
(1) Peta persebaran flora dan fauna
(2) Peta Propinsi Kalimantan Utara
(3) Peta persebaran iklim dunia
(4) Peta negara Qatar
(5) Peta persebaran barang tambang negara Afrika Selatan
(6) Peta topografi
Yang merupakan peta tematik adalah?
A. 1,2, dan 3
B. 2,4 dan 6
C. 2,3 dan 6
D. 1,3, dan 5
E. 3, 4 dan 6
Materi Latihan Soal Lainnya:
- UTS PPKn SMP Kelas 7
- PAT Bahasa Indonesia Tema 8 SD Kelas 4
- UH PPKn 1 SMA Kelas 12
- Sumatif IPAS SD Kelas 5
- UH PPKn SMP Kelas 9
- UH Penjaskes PJOK SMP Kelas 7
- Persiapan PTS IPS Semester 1 Ganjil SMP Kelas 9
- Ulangan TIK 2 SMP Kelas 7
- PTS Tema 1 SD Kelas 1
- Kuis PAT TIK SMA Kelas 10
Cara Menggunakan : Baca dan cermati soal baik-baik, lalu pilih salah satu jawaban yang kamu anggap benar dengan mengklik / tap pilihan yang tersedia.