Latihan Soal Online - SD - SMP - SMA
Latihan Soal Online

Semua Soal (Acak) : SD Kelas 5 / PKn Tema 6 SD Kelas 5

Contoh pengingkaran kewajiban sebagai warga negara adalah …
A. menaati hukum yang berlaku
B. tidak membayar pajak
C. tidak memeluk agama
D. tidak mempunyai tempat tinggal tetap

Pilih jawaban kamu:
A  B  C  D  E 


Pilih soal berdasarkan kelas

SD Kelas 1 SD Kelas 2 SD Kelas 3 SD Kelas 4 SD Kelas 5 SD Kelas 6 SMP Kelas 7 SMP Kelas 8 SMP Kelas 9 SMA Kelas 10 SMA Kelas 11 SMA Kelas 12

Preview Soal Lainnya:

Soal #5998 : Ujian Semester 1 Penjas SMA Kelas 10

Berikut ini merupakan teknik dasar dalam permainan sepak bola, kecuali….
a. menendang bola dengan menggunakan kaki bagian dalam
b. menendang bola dengan menggunakan kaki bagian luar
c. menendang bola dengan punggung kaki
d. menahan bola menggunakan tangan
e. menahan bola menggunakan dada


Soal #153991 : UTS Sejarah SMA Kelas 10

Para sejarawan banyak berbeda pendapat tentang kapan proses masuknya agama dan budaya Islam ke Nusantara, namun jika kita telaah lebih jauh dibalik perbedaan-perbedaan yang ada kesamaan pendapat bahwa islam masuk ke Nusantara terjadi melalui proses …..

A. penaklukan

B. perkembangan ilmu pengetahuan

C. perdagangan

D. pertukaran budaya

E. birokrasi

Soal #51274 : PAS Al-Quran Hadits MI Kelas 3

Nama lain surah Al-Fatihah adalah….

A. Ummul Qur’an

B. Ummu Kultsum

C. Ummu Aiman

D. Fawatihuswar


Soal #152067 : STS 2 PPKn SD Kelas 4

Pada saat berangkat ke sekolah Bayu melihat temannya yang sedang bersepeda terjatuh. Pelan pelan Bayu menghampiri anak tersebut dan membantunya berdiri meskipun diketahui bayu beragama Islam dan temannya beragama Hindu. Sifat individu yang ditunjukkan Bayu adalah …. .

A. rajin

B. malas

C. pemarah

D. suka menolong


Materi Latihan Soal Lainnya: