Latihan Soal Online - SD - SMP - SMA
Latihan Soal Online

Semua Soal (Acak) : Sosiologi Umum

Aktivitas berjabat tangan berupakan contoh dari …
a. komunikasi sosial
b. kontak primer
c. kontak primer tidak langsung
d. kontak sekunder langsung
e. kontak sekunder tidak langsung

Pilih jawaban kamu:
A  B  C  D  E 


Pilih soal berdasarkan kelas

SD Kelas 1 SD Kelas 2 SD Kelas 3 SD Kelas 4 SD Kelas 5 SD Kelas 6 SMP Kelas 7 SMP Kelas 8 SMP Kelas 9 SMA Kelas 10 SMA Kelas 11 SMA Kelas 12

Preview Soal Lainnya:

Soal #44463 : Sistem Persamaan Linear Dua Variabel - Matematika SMP Kelas 8

Umur seorang ayah 8 tahun yang lalu, 4 kali umur anaknya. 12 tahun kemudian, umur ayah tersebut menjadi dua kali umur anaknya. Berapakah jumlah umur mereka?

A. 70 tahun

B. 66 tahun

C. 60 tahun

D. 48 tahun


Soal #33647 : Soal Senibudaya SMP MTs Kelas 8

pemilihan … yang sesuai dengan tema gambar poster merupakan hal yang menentukan keberhasilan dalam menggambar poster.

A. komposisi

B. bentuk

C. gambar

D. huruf

Soal #129943 : Ujian Sosiologi SMA Kelas 12

Wafa adalah dokter spesialis mata di Rumah Sakit Harapan Cinta sedangkan Sandi adalah dokter spesialis mata di Rumah Sakit Kasih Sayang. Keduanya tergabung dalam organisasi Ikatan Dokter Indonesia (IDI). Wafa dan Sandi termasuk kedalam tipe kelompok sosial. . .

A. Okupasional

B. Paguyuban

C. Volunteer

D. Membership Group

E. Patembayan


Soal #135296 : Kuis PPKn 1 SD Kelas 4

Gotong royong merupakan … semua warga masyarakat.

A. hak

B. kewajiban

C. tanggung jawab

D. keutamaan


Materi Latihan Soal Lainnya: