Latihan Soal Online

Latihan Soal Online - SD/MI - SMP/MTs - SMA | Kategori : Semua Soal



SMA Kelas 11 / PAT PKn SMA Kelas 11

Sekelompok orang menggunakan berbagai hal untuk memfitnah orang lain serta memprovokasi orang lain untuk membenci pihak lain yang berbeda pandangan. Hal tersebut mengundang separatisme yang dapat mengancam kedaulatan NKRI. Kegiatan sebagian masyarakat tersebut merupakan ancaman di bidang …..

A. Politik

B. Ekonomi

C. Social budaya

D. Pertahanan dan keamanan

Pilih jawaban kamu:
         


Pilih soal berdasarkan kelas

SD Kelas 1SD Kelas 2SD Kelas 3SD Kelas 4SD Kelas 5SD Kelas 6SMP Kelas 7SMP Kelas 8SMP Kelas 9SMA Kelas 10SMA Kelas 11SMA Kelas 12

Trending Topik

Loading...

Preview soal lainnya:

Kuis SMA Kelas 12 › Lihat soal

Organisasi kerja sama regional dan forum ekonomi 21 negara di kawasan Asia Pasifik disebut ….

A. APEC

B. AFTA

C. NAFTA

D. ATFA


UAS Sejarah SMA Kelas 11 › Lihat soal

Organisasi yang bersifat non-kooperatif terhadap pemerintahan Hindia-Belanda adalah ….

A. Taman Siswa, Parindra, GAPI

B. Sarikat Islam, GAPI, PKI

C. PKI, PNI, Perhimpunan Indonesia

D. GAPI, Perhimpunan Indonesia, Budi Utomo

E. Budi Utomo, Sarikat Islam, Indische Partij


Materi Latihan Soal Lainnya:

Cara Menggunakan : Baca dan cermati soal baik-baik, lalu pilih salah satu jawaban yang kamu anggap benar dengan mengklik / tap pilihan yang tersedia.