Latihan Soal Online - SD - SMP - SMA
Latihan Soal Online

Semua Soal (Acak) : SMA Kelas 10 / PAT Sejarah Indonesia SMA Kelas 10

Wali yang pertama datang ke Jawa pada abad ke 13 dan menyiarkan Islam dengan dakwahnya yang simpatik dan arif di Gresik sehingga menyebabkan penduduk lebih cepat menerima Islam adalah ….

A. raden Rahmat

B. Raden Kosim

C. Maulana Malik Ibrahim

D. raden Maulana Makhdum Ibrahim

E. Raden Mas Said

Pilih jawaban kamu:
A  B  C  D  E 


Pilih soal berdasarkan kelas

SD Kelas 1 SD Kelas 2 SD Kelas 3 SD Kelas 4 SD Kelas 5 SD Kelas 6 SMP Kelas 7 SMP Kelas 8 SMP Kelas 9 SMA Kelas 10 SMA Kelas 11 SMA Kelas 12

Preview Soal Lainnya:

Soal #10725 : Ujian Nasional Biologi SMA Kelas 12 Tahun 2015

Kucing, Anjing, Harimau menunjukan kekerabatan yang dekat sehingga dikelompokan berdasarkan hewan karnivora berdasarkan ….

A. Cara berkembangbiak

B. Jenis makanan

C. Jumlah anggota gerak

D. Sistem rangka tubuh

E. Sistem pernapasan


Soal #116811 : OTKP SMK Kelas 12

Pemimpin rapat yang memberikan kebebasan kepada para peserta rapat untuk mengendalikan jalannya rapat dan bersikap pasif merupakan pimpinan rapat dan tipe ….

A. Otoriter

B. Demokratis

C. Laissez faire

D. Laissez close

E. Closed controlled

Soal #140107 : ATS Geografi SMA Kelas 12

Daerah dataran tinggi paling cocok dimanfaatkan oleh penduduk untuk ….

a. kawasan industri

b. kawasan perdagangan

c. kawasan jasa

d, kawasan perkebunan

e. kawasan pertanian


Soal #41271 : Pekerjaan Dasar Otomotif - PTS TBSM SMK Kelas 10

Alat yang di gunakan untuk menjepit benda kerja adalah….

A. Ragum

B. Bor

C. Tang Lancip

D. Tang Potong

E. Kunci Pas


Materi Latihan Soal Lainnya: