Latihan Soal Online - SD/MI - SMP/MTs - SMA | Kategori: Semua Soal SD PPKn (Acak)
Contoh kewajiban seorang pelajar yang berkaitan dengan tingkah laku seperti ….
A. Belajar dengan giat
B. Memakai seragam sesuai jadwal
C. Bersikap sopan kepada semua guru
D. Rajin bertanya kepada guru di kelas
Pilih soal berdasarkan kelas
Trending Topik
Preview soal lainnya: PPKn Semester 2 Genap SD Kelas 4
Salah satu contoh kerja sama di lingkungan rumah adalah…
A. belajar kelompok di perpustakaan
B. membersihkan taman bersama teman
C. menjenguk tetangga yang sakit
D. membersihkan rumah bersama anggota keluarga
Cara Menggunakan : Baca dan cermati soal baik-baik, lalu pilih salah satu jawaban yang kamu anggap benar dengan mengklik / tap pilihan yang tersedia.
Materi Latihan Soal Lainnya:
- PTS Aswaja Semester 2 Genap MI Kelas 5
- Penilaian Harian Tema 3 Subtema 2 SD Kelas 1
- UKK Bahasa Jepang SMA Kelas 10
- Kuis Bahasa Korea
- Ulangan Harian IPS Tema 3 SD Kelas 5
- Bagian Rumah - Bahasa Arab MI Kelas 3
- Satuan Ukuran - Matematika SD Kelas 6
- PTS Penjaskes PJOK SMP Kelas 8
- Bahasa Jawa SD Kelas 2
- Seni Budaya Tema 8 SD Kelas 5