Latihan Soal Online - SD/MI - SMP/MTs - SMA | Kategori: Semua Soal SD PPKn (Acak)
Semboyan Bhinneka Tunggal Ika mengajarkan kita untuk….
A. memandang perbedaan sebagai hal yang tidak dapat disatukan
B. menghormati setiap perbedaan yang ada pada bangsa ini
C. berusaha mengajak orang lain agar mengikuti kegemaran yang sama dengan kita
D. mengkritik setiap perbedaan yang ada di masyarakat
Pilih soal berdasarkan kelas
Trending Topik
Preview soal lainnya: Keragaman Sosial, Budaya dan Ekonomi Masyarakat - PPKn SD Kelas 6
Bagi seorang pelajar, perilaku dan semangat kebangsaan dalam mempertahankan keberagaman budaya bangsa dapat dilaksanakan dengan…..
A. Merasa bangga terhadap budaya bangsa lain
B. Menerima semua budaya asing yang masuk ke Indonesia
C. Tidak peduli dengan keanekaragaman budaya yang dimiliki bangsa Indonesia
D. Mempelajari dan menguasai salah satu seni budaya sesuai dengan minat dan kesenangannya
Cara Menggunakan : Baca dan cermati soal baik-baik, lalu pilih salah satu jawaban yang kamu anggap benar dengan mengklik / tap pilihan yang tersedia.
Materi Latihan Soal Lainnya:
- Aqidah Ahlak MI Kelas 6
- Fiqih MA Kelas 11
- Ulangan PPKn SD Kelas 5
- Seni Budaya Tema 6 Subtema 1 SD Kelas 5
- Interpretasi Citra - Geografi SMA Kelas 12
- PAS PPKn Semester 2 Genap SD Kelas 2
- PAT IPA Tema 8 dan 9 SD Kelas 5
- PAS Prakarya Semester 1 Ganjil SMP Kelas 8
- Penjaskes PJOK SMP Kelas 9
- Pertumbuhan & Perkembangan - Biologi SMA Kelas 12