Latihan Soal Online - SD/MI - SMP/MTs - SMA | Kategori: Semua Soal SD IPS (Acak)
Perhatikan teks berikut!
Kehidupan masyarakat pantai berbeda dengan masyarakat pegunungan. Masyarakat pantai lebih banyak memanfaatkan laut untuk memenuhi kebutuhan hidupnya, yaitu dengan menjadi nelayan. Sementara, masyarakat di lereng pegunungan memiliki upaya sendiri untuk mempertahankan hidupnya. Mereka lebih memilih mata pencaharian sebagai peternak atau petani sayur.
Faktor yang menyebabkan keberagaman masyarakat di Indonesia sesuai dengan pernyataan di atas adalah ….
A. letak strategis wilayah Indonesia
B. kondisi negara kepulauan
C. perbedaan kondisi alam
D. keadilan transportasi dan komunikasi
Pilih soal berdasarkan kelas
Trending Topik
Preview soal lainnya: Ujian Tengah Semester 2 (UTS/MID) IPS SD/MI Kelas 1
Contoh peristiwa yang menyenangkan adalah ….
a. dimarahi guru
b. mendapat nilai 100
c. diganggu teman
Materi Latihan Soal Lainnya:
- Penilaian Akhir Tahun Bahasa Inggris SD Kelas 4
- IPA Tema 8 SD Kelas 4 KD 3.3
- Matematika Tema 3 SD Kelas 3
- Ulangan Tema 7 Subtema 3 SD Kelas 3
- UTS Seni Budaya SD Kelas 3
- Congratulate and Compliment - Bahasa Inggris SMA Kelas 10
- Olimpiade Sains SMP
- Tema 3 Subtema 3 SD Kelas 2
- Bahasa Sunda SMP Kelas 7
- Statistik
Cara Menggunakan : Baca dan cermati soal baik-baik, lalu pilih salah satu jawaban yang kamu anggap benar dengan mengklik / tap pilihan yang tersedia.
Tips : Jika halaman ini selalu menampilkan soal yang sama secara beruntun, maka pastikan kamu mengoreksi soal terlebih dahulu dengan menekan tombol "Koreksi" diatas.