Latihan Soal Online

Latihan Soal Online - SD/MI - SMP/MTs - SMA | Kategori: Semua Soal SD Bahasa Indonesia (Acak)



★ Bahasa Indonesia Tema 6 SD Kelas 6

Cermati kutipan teks berikut untuk menjawab soal!

Brokoli mungkin bukan sayur yang paling populer. Tapi, brokoli adalah salah satu yang paling bergizi. Itu sebabnya, brokoli disebut dengan superfood. Brokoli tingi akan serat, antioksidan, vitamin B, A, C, K, dan zat besi. Baru-baru ini, brokoli telah dipuji karna kemampuannya memerangi osteoartritis. Secara luas, sayuran yang satu ini juga telah lama diakui sebagai pelawan kanker.

Penelitian terbaru dari University of East Anglia (UEA) di inggris dan diterbitkan dalam jurnal Arthritis & Rheumatism mengindenfikasi bahwa brokoli sarat akan senyawa Sulforafan. Dalam percobaan laboratorium, senyawa ini ternyata ampuh memperlambat osteoartritis. Sulforafan menampilkan perilaku antiinflamasi dan berperan memperlambat dekomposisi tulang rawan sendi.

(Sumber: http://helath.kompas.com/read/2017/02/26/131756823/brokoli.lancarkan.pencernaan.hingga.cegah.kanker diakses 26 Februari 2017 pada pukul 09.16 WIB)

Dilihat dari segi bahasa, kutipan teks tersebut merupakan contoh teks ….

A. fiksi

B. autobiografi

C. nonfiksi

D. naratif

Pilih jawaban kamu:
A  B  C  D  E 

Kamu menjawab : a | duh, jawaban kamu salah :(

Pilih soal berdasarkan kelas

SD Kelas 1SD Kelas 2SD Kelas 3SD Kelas 4SD Kelas 5SD Kelas 6SMP Kelas 7SMP Kelas 8SMP Kelas 9SMA Kelas 10SMA Kelas 11SMA Kelas 12

Trending Topik

Loading...

Preview soal lainnya: PAT Bahasa Indonesia SD Kelas 4

Bacalah teks berikut untuk menjawab soal no.10 s.d 12

Tanaman Cabai

Di kebun sekolah tumbuh dua jenis tanaman cabai.

Cabai keriting dan cabai rawit.

Kedua pohon cabai bentuknya hampir sama.

Daun kecil dan batangnya tidak terlalu tinggi.

Warna buahnya pun sama.

Cabai yang masih muda warnanya hijau,

cabai yang sudah tua warnanya merah.

Tetapi bentuk dan ukuran buahnya jauh berbeda.

Bentuk cabai keriting agak berkerut dan panjang.

Sedangkan cabai rawit lurus, kecil, dan pendek.

Cabai yang masih muda berwarna ….

A. Merah

B. Hijau

C. Kuning


Cara Menggunakan : Baca dan cermati soal baik-baik, lalu pilih salah satu jawaban yang kamu anggap benar dengan mengklik / tap pilihan yang tersedia.

Materi Latihan Soal Lainnya: