Latihan Soal Online - SD/MI - SMP/MTs - SMA | Kategori : Bahasa Indonesia
Bernapas adalah kegiatan menghirup oksigen ke dalam tubuh dan membuang karbondioksida dari dalam tubuh. Kegiatan bernapas membutuhkan kekuatan otot. Otot pernapasan utama adalah diafragma. Diafragma terdapat di dalam tubuh di bagian bawah rongga dada. Diafragma berbentuk seperti kubah.
Udara yang kita hirup saat bernapas adalah …
A. oksigen
B. karbondioksida
C. karbonmonoksida
D. udara
Pilih soal berdasarkan kelas
Trending Topik
Preview soal lainnya: Teks Cerpen - Bahasa Indonesia SMP Kelas 9
“Saya ingin lagu gending Jawa.” “Tolong Pak Sopir. Bapak ini tidak suka lagu pop Indonesia, padahal lagu itu kesukaan saya. Dia minta ditukar saja dengan gending Jawa.” “Tetapi saya tidak punya kaset gending Jawa,” kata sopir “Saya punya. Saya tidak pernah meninggalkan kaset gending Jawa, setiap saya bepergian. Ini kaset lagu kesukaan saya. Gending Jawa.” Para penumpang mendengarkan lagu itu. Tetapi beberapa saat saja kemudian, terdengar orang berteriak: “Bolehkah lagu itu ditukar?”
Latar peristiwa kutipan cerita di atas adalah
A. kereta api
B. jalan raya
C. bus
D. kapal laut
Cara Menggunakan : Baca dan cermati soal baik-baik, lalu pilih salah satu jawaban yang kamu anggap benar dengan mengklik / tap pilihan yang tersedia.
Materi Latihan Soal Lainnya:
- Mid Semester Bahasa Mandarin SMA Kelas 10
- Teks Editorial - Bahasa Indonesia SMA Kelas 12
- Ciri-Ciri Jamur - Biologi SMA Kelas 10
- Bahasa Arab - Fi'il Mudhore, Fi'il Amr dan Maf'ul Bih
- PAI SD Kelas 4 part 2
- Seni Budaya Tema 5 SD Kelas 6
- Question Tag & Simple Present - Bahasa Inggris SD Kelas 6
- PTS Bahasa Indonesia SD Kelas 4
- TryOut CPNS
- Ulangan Fiqih MTs Kelas 7