Latihan Soal Online - SD/MI - SMP/MTs - SMA | Kategori : Bahasa Indonesia
Cerpen ini sangat bagus bagi pembaca kalangan umum. Mengingat cerpen ini mengangkat tragedi tsunami yang pernah melanda Indonesia. Melalui cerpen ini, kita juga mampu merasakan kehilangan terhadap orang-orang yang tinggal disana.
Paragraf diatas termasuk dalam struktur teks ulasan, yaitu …
_
A. Interpretasi
B. Evaluasi
C. Rangkuman
D. Pendahuluan
Pilih soal berdasarkan kelas
Trending Topik
Preview soal lainnya: PAT Bahasa Indonesia SMP Kelas 7
Buanglah sampah pada tempatnya
Jangan membuang di tengah jalan
Kalau kita tidak mau bertanya
Tidak bisa mencapai semua
Larik pertama pada pantun di atas termasuk kalimat….
A. kalimat saran
B. kalimat perintah
C. kalimat larangan
D. kalimat ajakan
Cara Menggunakan : Baca dan cermati soal baik-baik, lalu pilih salah satu jawaban yang kamu anggap benar dengan mengklik / tap pilihan yang tersedia.
Materi Latihan Soal Lainnya:
- PAS PAI SD Kelas 3
- Latihan Tema 9 Subtema 1 SD Kelas 5
- Pengolahan Sayuran - Prakarya SMP Kelas 7
- Penilaian Harian Tema 4 SD Kelas 3
- PTS Bahasa Jawa Semester 2 Genap SD Kelas 4
- Bahasa Indonesia Tema 6 Subtema 2 SD Kelas 4
- PAS Semester 1 Ganjil PAI SMA Kelas 11
- Pengukuran Sudut - Matematika SD Kelas 4
- Ulangan Harian Bahasa Inggris SD Kelas 2
- Karakteristik dan Klasifikasi Makhluk Hidup - IPA Biologi SMP Kelas 7