Latihan Soal Online

Latihan Soal Online - SD/MI - SMP/MTs - SMA | Kategori : Bahasa Indonesia



SD Kelas 6 / Ujian Sekolah Bahasa Indonesia SD Kelas 6

Wahai anak-anakku

Hidup di dunia jangan pernah dusta

Kepada teman dan orang tua

Agar hidupmu selalu bahagia

Maksud syair tersebut adalah …

A. kita tidak boleh berbohong kepada siapa pun agar hidup selalu bahagia

B. kita tidak boleh menyia-nyiakan orangtua agar hidup selalu bahagia

C. kita harus rukun kepada teman dan orang tua agar hidup selalu bahagia

D. kita tidak boleh bertengkar dengan teman agar hidup bahagia

Pilih jawaban kamu:
A  B  C  D  E 

Pilih soal berdasarkan kelas

SD Kelas 1SD Kelas 2SD Kelas 3SD Kelas 4SD Kelas 5SD Kelas 6SMP Kelas 7SMP Kelas 8SMP Kelas 9SMA Kelas 10SMA Kelas 11SMA Kelas 12

Trending Topik

Loading...

Preview soal lainnya: Bahasa Indonesia Tema 4 Subtema 3 - SD Kelas 6

Kemajuan teknologi berdampak pada perusahaan-perusahaan yang memanfaatkan mesin-mesin canggih agar menjadi lebih produktip.

Kosakata baku untuk kata bercetak miring adalah ….

A. produktif

B. productif

C. productip

D. prodaktif


Cara Menggunakan : Baca dan cermati soal baik-baik, lalu pilih salah satu jawaban yang kamu anggap benar dengan mengklik / tap pilihan yang tersedia.

Materi Latihan Soal Lainnya: