Latihan Soal Online - SD/MI - SMP/MTs - SMA | Kategori : Bahasa Indonesia
Gubernur Jawa Barat H. Danny Setiawan menyampaikan itu pada peringatan Hari Pahlawan yang digelar di Lapangan Gedung Sate, Jln. Diponegoro, Bandung, Senin (12/11). “Bangsa Indonesia termasuk di dalamnya masyarakat Jabar, akan tetap hidup dan berdiri tegak apabila memiliki semangat nasionalisme tersebut,” katanya.
Fakta yang terdapat dalam tajuk di atas adalah ….
a. Menurut H, Danny Setiawan bangsa Indonesia, termasuk di dalamnya masyarakat Jabar, akan tetap hidup dan berdiri tegak apabila memiliki semangat nasionalisme.
b. Semangat kebersamaan itu diharapkan untuk diperlihatkan masyarakat dengan ‘hitung-hitungan’ perannya masing-masing.
c. Esensi kepahlawanan bias direfleksikan dalam setiap upaya pembangunan masyarakat di Jabar.
d. Peringatan Hari Pahlawan yang digelar di lapangan Gedung Sate, Jln. Diponegoro Bandung, Senin (12/11).
e. Esensi kepahlawanan tidak bias direfleksikan dalam setiap upaya pembangunan masyarakat di Jabar.
Pilih soal berdasarkan kelas
Trending Topik
Preview soal lainnya: Teks Persuasif - Bahasa Indonesia SMP Kelas 8
Pernyataan-pernyataan sembelumnya, yang biasanya ditandai oleh ungkapan-ungkapan seperti demikianlah, dengan demikian, oleh karena itu merupakan pengertian dari struktur teks persuasif bagian …
A. pengenalan isu
B. rangkaian argumen
C. pernyataan ajakan
D. penegasan kembali
Cara Menggunakan : Baca dan cermati soal baik-baik, lalu pilih salah satu jawaban yang kamu anggap benar dengan mengklik / tap pilihan yang tersedia.
Materi Latihan Soal Lainnya:
- PAI SMA Kelas 11
- Bahasa Inggris SD Kelas 1
- Zikir dan Doa - PAI SD Kelas 3
- Bangun Ruang Sisi Lengkung - Matematika SMP Kelas 9
- Bahasa Jerman-die Familie
- Bahasa Inggris SD Kelas 4
- PTS Bahasa Indonesia Semester 2 Genap SMA Kelas 11
- Tema 1 Subtema 1 SD Kelas 6
- Question Tag & Simple Present - Bahasa Inggris SD Kelas 6
- Telinga Sebagai Indera Pendengaran - IPA SD Kelas 4