
Latihan Soal - SD/MI - SMP/MTs - SMA | Kategori : Semua Soal
Latihan Soal PAI SMA Kelas 11
Preview:
Bagaimana bentuk ketaatan kita terhadap ulil amri atau pemimpin?
A. Menaati sepenuh hati semua peraturan yang ia tetapkan
B. Menaati peraturan sebagian saja, mana yang disuka
C. Menaati peraturan selama peraturan tersebut sesuai dengan peraturan Allah dan Rasul-Nya
D. Menaati peraturan yang tidak memberatkan tenaga dan pikiran kita
E. Menaati aturan sesuai kondisi, latar belakang budaya, dan kemampuan
Faktor yang menyebabkan seseorang mempunyai sikap berani membela kebenaran kecuali..
A. Takut kepada Allah
B. Hasil pendidikan
C. Tidak ragu-ragu
D. Menomorsatukan materi
E. Lebih cinta Akhirat daripada Dunia
Nabi dan rosul yang wajib diketahui ada …..
A. 10
B. 15
C. 20
D. 25
Dalam surat Al-Maidah {5} ayat 32 terdapat perumpamaan bahwa membunuh seorang manusia diibaratkan membunuh … .
A. semua orang
B. kehidupan manusia
C. makhluk di alam semesta
D. karakter semua manusia
E. kreativitas yang ada
Sikap yang mencerminkan keegoisan dan jauh dari sikap keberanian (Asy-Syaja’ah) adalah…
A. Bersikap obyektif dan proporsional
B. Berterus terang dalam kebenaran
C. Mempertahankan argumentasi
D. Mengakui kesalahan
E. Menahan nafsu di saat marah
Sering seorang siswa membeda-bedakan fungsi antara orang tua dan guru, padahal fungsi keduanya hampir sama. Di bawah ini adalah fungsi orang tua dan guru yang sama, kecuali…
A. mendidik dan mengajari
B. membina dan merawat
C. merawat sehingga ia mandiri
D. memberi makan untuk pertumbuhan
E. menjadi tempat mengadu
Di bawah ini yang merupakan cara berbakti kepada orang tua dan guru adalah….
A. sering meminta hadiah kepada mereka
B. menceritakan keburukannya kepada banyak orang
C. selalu mendengarkan dan menaati nasihatnya
D. tidak mau dibimbing orang tua dan guru
E. tidak mau menerima pendapat orang tua
Maksud hadist tersebut adalah
A. Jujulah kamu maka kamu pasti beruntung
B. Katakanlah yang benar meskipun pahit rasanya
C. Kebenaran akan selalu menang
D. Kebenaran tidak akan pernah punah
E. Kejujuran adalah kemenangan
Sebutkan hukum bacaan tajwid pada potongan ayat berikut!
وَلَكُمْ عَمَلُكُمْ
_
A. Idzhar Halqi
B. Ikhfa Haqiqi
C. Idhgam Syafawi
D. Idzhar Syafawi
E. Iqlab
وَرَبُّكَ أَعْلَمُ بِالْمُفْسِدِينَ
Arti dari potongan ayat yang bergaris bawah adalah …..
_
A. Maha mulia
B. Maha pengampun
C. Orang-orang yang beriman
D. Orang-orang yang berzina
E. Orang-orang yang berbuat kerusakan
Tentang LatihanSoalOnline.com
Latihan Soal Online adalah website yang berisi tentang latihan soal mulai dari soal SD / MI Sederajat, SMP / MTs sederajat, SMA / MA Sederajat hingga umum. Website ini hadir dalam rangka ikut berpartisipasi dalam misi mencerdaskan manusia Indonesia.