Latihan Soal Online - SD/MI - SMP/MTs - SMA | Kategori : Bahasa Indonesia
Berikut ini yang merupakan pengertian teks deskripsi adalah …
A. kesan mengenai apa yang diamati dan kesan yang didapat melalui panca indra sehingga pembaca seolah-olah melihat, mendengar, dan merasakan sebuah objek secara keseluruhan seperti yang dialami penulisnya
B. kegiatan mengamati keadaan sekitar agar pembaca merasakan apa yang dirasakan penulisnya
C. hasil pengamatan keadaan, objek, atau peristiwa dengan penyampaian sederhana
D. laporan ilmiah berdasarkan data yang diamati.
Pilih soal berdasarkan kelas
Trending Topik
Preview soal lainnya: Bahasa Indonesia Tema 3 SD MI Kelas 5
Salah satu contoh iklan niaga adalah iklan tentang ….
A. program wajib belajar
B. kegiatan gemar membaca
C. gerakan imunisasi nasional
D. vitamin pertumbuhan anak
Cara Menggunakan : Baca dan cermati soal baik-baik, lalu pilih salah satu jawaban yang kamu anggap benar dengan mengklik / tap pilihan yang tersedia.
Materi Latihan Soal Lainnya:
- PAT Tema 6 SD Kelas 1
- Perkembangbiakan Tumbuhan dan Hewan - IPA SD Kelas 6
- Penilaian Harian Bahasa Inggris SD Kelas 1
- IPA Tema 5 SD Kelas 4
- Allah Maha Mengetahui - PAI SD Kelas 3 KD 3.4
- PAS Matematika SD Kelas 4
- Bab Sholat - SD MI
- Volume Balok & Kubus - Matematika SD Kelas 5
- PAS Tema 4 Semester 1 Ganjil SD Kelas 3
- Komunikasi Daring - TIK SMK Kelas 10